"Dan melihat ada mayat di laut kurang lebih 25 meter dari bibir pantai," imbuhnya.
Lewat peristiwa tersebut, lalu saksi dibantu saksi lainnya oleh I Gede Surata membawa mayat tersebut ke tepi pantai. Namun, pada saat itu juga datang empat orang penjaga pantai lainnya untuk membantu.
"Selanjutnya, pihak petugas langsung memasang police line untuk mengamankan sambil menunggu tim identifikasi Polres Badung," ujarnya.
Halaman Selanjutnya :
Sementara, dari hasil olah TKP yang dilakukan, korban dalam kondisi terlentang dengan posisi kepala menghadap ke utara. Sementara, dari pemeriksaan tubuh korban, tidak terdapat luka maupun tanda-tanda kekerasan dan saat ditemukan korban mengenakan baju kaos warna hijau dan memakai celana pendek warna biru dan diperkirankan korban tenggelam sekitar enam jam lalu.
Load more