News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Respons Berkelas Hector Souto usai Timnas Futsal Indonesia Dilibas Vietnam di SEA Games 2025, Soroti Dominasi Permainan Garuda

Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, menyoroti permainan anak asuhnya saat menghadapi Vietnam. Ia menilai jika para pemain telah tampil luar biasa dan mendominasi meski harus tumbang dengan skor tipis. 
Kamis, 18 Desember 2025 - 10:28 WIB
Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto
Sumber :
  • Tim tvOne/Ilham Giovani

Jakarta, tvOnenews.com - Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, menyoroti permainan anak asuhnya saat menghadapi Vietnam. Ia menilai jika para pemain telah tampil luar biasa dan mendominasi meski harus tumbang dengan skor tipis. 

‎Timnas Futsal Putra Indonesia harus menghadapi kenyataan pahit di SEA Games 2025. Kekalahan tipis dari Vietnam memang tak terhindarkan, namun jalannya pertandingan menyimpan cerita yang lebih kompleks dari sekadar skor akhir.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

‎Pertandingan yang digelar di Nonthaburi Sports Complex Gymnasium, Rabu (17/12) sore, mempertemukan dua tim dengan karakter bermain yang kontras. Indonesia tampil agresif dan menekan, sementara Vietnam memilih pendekatan lebih pragmatis.

Timnas Futsal Indonesia
Timnas Futsal Indonesia
Sumber :
  • Instagram - Timnas Futsal Indonesia

‎Hasil akhir 0-1 untuk Vietnam membuat Indonesia gagal melanjutkan tren positif usai kemenangan besar atas Myanmar. Meski demikian, pelatih Hector Souto menilai performa anak asuhnya layak mendapat apresiasi tinggi.

‎Pada laga ini, Hector Souto kembali memimpin langsung dari tepi lapangan. Kehadirannya memberi energi tersendiri setelah pada laga sebelumnya ia harus absen karena kondisi fisik yang tidak optimal.

‎Vietnam membuka keunggulan lebih awal melalui situasi bola mati. Kesalahan kecil di area pertahanan Indonesia dimanfaatkan dengan baik oleh Minh Quang yang sukses mencatatkan namanya di papan skor.

‎Gol tersebut membuat Indonesia tersengat untuk menaikkan intensitas permainan. Tekanan demi tekanan dilancarkan dengan pergerakan cepat dan rotasi pemain yang agresif.

‎Sejumlah peluang berbahaya berhasil diciptakan Tim Merah Putih. Namun, solidnya pertahanan Vietnam serta ketangguhan penjaga gawang Pham Van Tu menjadi tembok yang sulit ditembus.

‎Di sisi lain, Vietnam juga sesekali memberi ancaman serius. Salah satu momen paling berbahaya terjadi ketika sepakan Ngoc Anh membentur mistar gawang Achmad Habiebie.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

‎Memasuki paruh kedua, pola permainan tak banyak berubah. Indonesia tetap memegang kendali permainan dengan penguasaan bola yang dominan.

‎Para pemain Indonesia silih berganti mencoba peruntungan melalui tembakan jarak dekat maupun jauh. Nama-nama seperti Samuel Eko, Syauqi Saud, M Iqbal, Firman Adriansyah, hingga Israr Megantara aktif mencari celah di pertahanan lawan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026 resmi dirilis. Skuad Garuda membuka laga di SUGBK, hadapi Kamboja hingga big match melawan Vietnam.
Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Pelatih Thailand Anthony Hudson mengaku lebih nyaman berada di Grup B Piala AFF 2026 dan lega terhindar dari Timnas Indonesia meski tetap waspada lawan.
Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks buka suara soal kegagalan Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026, akui sakitnya mimpi pupus namun siap bangkit di Piala Asia 2027.
Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

China U-23 lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2026 usai menyingkirkan Uzbekistan lewat drama adu penalti di Jeddah dan akan menantang Vietnam di semifinal
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Kepolisian Jepang ungkap dugaan penyebab Rylan Henry Pribadi (17) cucu dari konglomerat tanah air Henry Pribadi meninggal dunia. Ternyata Rylan terlilit tali...
Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kepolisian Jepang ungkap kronologi meninggalnya Rylan Henry Pribadi, cucu dari pendiri Napan Group, Henry Pribadi. Ternyata Rylan alami kecelakaan saat ski..
Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Keluarga konglomerat Henry Pribadi tengah berduka. Sang cucu Rylan Henry Pribadi meninggal dunia dalam kecelakaan ski di Jepang. Ini profil Henry Pribadi..
Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X down Jumat malam bikin ribuan pengguna mengeluh tak bisa login. Keluhan soal X error dan Twitter down langsung trending di media sosial.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

​​​​​​​Simak ramalan keuangan zodiak 18 Januari 2026 untuk aries, taurus, gemini, cancer, leo, virgo lengkap peluang rezeki dan angka hoki paling update!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT