News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Sindiran Pedas Media Vietnam untuk Muhammad Ardiansyah, Padahal Lawan Thailand Saja Timnas Indonesia Susah Payah, tapi Kiper itu...

Media Vietnam melempar sindiran tajam kepada Timnas Indonesia U-23, terutama ditujukan kepada Muhammad Ardiansyah. Sebut sang kiper terlalu pede, padahal...
Senin, 28 Juli 2025 - 08:59 WIB
Kiper Timnas Indonesia U-23, Ardiansyah saat melawan Thailand
Sumber :
  • Tim tvOne/Taufik Hidayat

tvOnenews.com - Media Vietnam melempar sindiran tajam kepada Timnas Indonesia U-23, terutama ditujukan kepada sang penjaga gawang, Muhammad Ardiansyah.

Sindiran ini muncul menjelang laga final Piala AFF U-23 2025 yang akan mempertemukan Indonesia melawan Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Selasa malam, 29 Juli 2025.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dalam laporan terbarunya, media tersebut menyindir pernyataan Ardiansyah yang terang-terangan ingin mengalahkan Vietnam hanya dalam waktu normal, tanpa babak tambahan.

Kiper Timnas Indonesia U-23, Muhammad Ardiansyah
Kiper Timnas Indonesia U-23, Muhammad Ardiansyah
Sumber :
  • tvOnenews.com/Taufik Hidayat

 

"Kiper Muhammad Ardiansyah dari U23 Indonesia ingin mengalahkan Vietnam U23 dalam waktu 90 menit," tulis media Vietnam, The Thao247, dalam laporan terbaru mereka.

Sindiran itu muncul karena The Thao247 menilai pernyataan Ardiansyah terkesan terlalu percaya diri, apalagi mengingat perjuangan Indonesia saat semifinal melawan Thailand begitu berat dan tak mudah.

"Setelah mengalahkan Thailand dengan susah payah, Timnas Indonesia U-23 melaju ke final dan bertemu Vietnam U-23. Ini adalah kesempatan bagi tim muda negara kepulauan ini untuk membalas dendam atas kekalahan 2 tahun lalu," tulis The Thao247 dengan nada tajam.

Timnas Indonesia vs Thailand di Piala AFF U-23
Timnas Indonesia vs Thailand di Piala AFF U-23
Sumber :
  • tvOnenews/Taufik Hidayat

 

Media Vietnam itu langsung mengingatkan rekor buruk saat skuad Garuda Muda bertanding melawan Vietnam.

Sebagai pengingat, pada edisi Piala AFF U-23 2023, pertemuan antara Vietnam dan Indonesia berlangsung dramatis.

Pertandingan saat itu harus dilanjutkan ke babak tambahan dan berujung adu penalti setelah skor bertahan imbang selama 120 menit.

Tim Nasional Vietnam U-23  dan Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2025
Tim Nasional Vietnam U-23 dan Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2025
Sumber :
  • tvOnenews.com/Taufik Hidayat

 

Dalam adu nasib tersebut, Vietnam keluar sebagai pemenang dengan skor 6-5, sekaligus menggagalkan harapan Garuda Muda untuk angkat trofi.

Kini, The Thao247 menganggap Indonesia ingin membalas dendam di rumah sendiri. 

Tapi mereka juga memperingatkan bahwa Vietnam datang bukan sebagai tim sembarangan, melainkan dengan target sejarah, menjadi juara tiga kali berturut-turut di ajang ini.

"Timnas U-23 Vietnam akan memiliki kesempatan untuk menorehkan rekor turnamen dengan 3 gelar juara berturut-turut. Namun, timnas U-23 Indonesia tidak akan membiarkan hal itu terjadi begitu saja, terutama saat bermain di kandang sendiri," lanjut mereka.

Potret pemain Vietnam U-23 beserta staf pelatih nonton bareng pertandingan semifinal Piala AFF U-23 antara Timnas Indonesia U-23 vs Thailand U-23
Potret pemain Vietnam U-23 beserta staf pelatih nonton bareng pertandingan semifinal Piala AFF U-23 antara Timnas Indonesia U-23 vs Thailand U-23
Sumber :
  • Dok. VFF

 

Laga final diprediksi berlangsung panas dan penuh gengsi, terlebih dengan dukungan penuh puluhan ribu suporter di GBK.

The Thao247 bahkan menggarisbawahi betapa berbahayanya tekanan dari suporter Indonesia dalam laga kandang.

Pernyataan Ardiansyah yang menyatakan optimisme untuk menang dalam 90 menit kini menjadi pusat perhatian.

Namun, justru komentar itu jadi bahan sindiran media lawan.

Entah itu akan menjadi motivasi tambahan bagi skuad asuhan Gerald Vanenburg, atau justru bumerang jika tidak dibarengi performa optimal.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Yang jelas, Vietnam tampaknya belum melupakan luka dua tahun lalu, dan kini siap mempertahankan dominasi.

Sementara Indonesia, dengan amunisi penuh dan semangat membara di rumah sendiri, bersiap membalik sejarah. (asl)

Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT