tvOnenews.com - Meski telah lewat beberapa hari, kekalahan mengenaskan Timnas Indonesia atas Australia masih saja menjadi perbincangan.
Setelah kalah telak 1-5, Timnas Indonesia kini menjadi bahan olok-olok beberapa media internasional.
Yang pertama datang dari media asal Jerman.
Dalam laporannya, media Jerman NTV menyebut bahwa suporter Timnas Indonesia langsung menujukkan kemarahan mereka kepada Patrick Kluivert.
Load more