Erspo Segera Rilis Jersey Away Timnas Indonesia, Catat Tanggalnya!
- PSSI
Jersey ini akan dikenakan oleh Jay Idzes dan kawan-kawan dalam perjuangannya meraih tiket Piala Dunia 2026, dimulai dari dua laga putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Australia pada 20 Maret dan Bahrain pada 26 Maret.
(aes)
Load more