Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Marselino Ferdinan dkk Sanggup Bawa Garuda Juara untuk Pertama Kalinya?
- tvOnenews.com/Wildan Mustofa
Sepanjang Piala AFF, Timnas Indonesia belum pernah merasakan gelar juara, lantas akankah Marselino Ferdinan dkk kali ini sanggup mengantarkan skuad Garuda meraih trofi pertamanya?
Berikut Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024:
9 Desember 2024 - Myanmar vs Timnas Indonesia
12 Desember 2024 - Timnas Indonesia vs Laos
15 Desember 2024 - Vietnam vs Timnas Indonesia
21 Desember 2024 - Timnas Indonesia vs Filipina
(yus)
Load more