Mathew Baker dan timnya menjadi salah satu dari lima runner-up terbaik yang berhasil mendapatkan tiket ke putaran final, menempati posisi ketiga.
Namun, pada saat-saat terakhir, AFC mengubah komposisi klasemen runner-up terbaik dalam Kualifikasi Piala Asia U-17 2025. Apakah perubahan ini berpengaruh pada nasib Timnas Indonesia U-17?
Simak artikel lengkapnya: AFC Ubah Klasemen Runner-up Terbaik di Detik-Detik Terakhir Kualifikasi Piala Asia U-17 2025, Bagaimana Nasib Timnas Indonesia U-17?
FIFA Tak Restui Sosok Pemain Keturunan Ini Sekalipun Sudah Dinaturalisasi
Ryan Flamingo, seorang bek tengah berusia 21 tahun yang bermain untuk PSV Eindhoven, sedang menjadi sorotan terkait kemungkinan bergabung dengan Timnas Indonesia.
Kenyataannya proses naturalisasi yang diharapkan Ryan Flamingo tidaklah mudah. Ada satu hambatan signifikan yaitu garis keturunan yang terlalu jauh.
YouTuber Yussa Nugraha menjelaskan bahwa darah Indonesia dalam diri Flamingo hanya berasal dari buyutnya, dimana hal tersebut bertentangan dengan syarat FIFA untuk perpindahan federasi.
Halaman Selanjutnya :
Satu-satunya cara bagi Ryan Flamingo untuk bisa bermain di Timnas Indonesia adalah dengan bermain di Liga Indonesia selama lima tahun. Seperti apa kelanjutannya?
Load more