Setibanya di Paris, Alfeandra langsung bergabung berlatih bersama Marselino Ferdinan dan kawan-kawan.
"Perjalanan pastinya capek banget. Apalagi saya menempuh perjalanan langsung dari Semarang menuju Jakarta, lalu transit di Singapura, baru ke Paris,” katanya dikutip dari laman PSSI.
"Meski masih merasakan jetlag, saya berusaha untuk beradaptasi dengan cepat. Baik itu terkait dengan materi latihan maupun kondisi cuaca di Paris yang dingin,” imbuhnya.
Berbicara tentang misinya, Dewangga sendiri ingin timnas Indonesia U23 bisa lolos olimpiade. Tidak penting apakah dia akan diturunkan atau tidak.
(amr)
Follow tvOnenews.com di sini Google News.
Load more