News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bayern Munchen Waspada

The Bavarian kini hanya unggul 4 angka saja dari saingan terdekat, Borussia Dortmund, dimana tadinya mereka berjarak hingga 9 poin.
Jumat, 18 Maret 2022 - 18:59 WIB
Bayern Munchen Waspada
Sumber :
  • Antara

Jakarta - Dua kali hasil imbang menghambat Bayern Munchen untuk benar-benar menguasai Bundesliga saat ini. The Bavarian kini hanya unggul 4 angka saja dari saingan terdekat, Borussia Dortmund, dimana tadinya mereka berjarak hingga 9 poin.

Ada rencana Julian Nagelsmann yang rupanya tak berjalan mulus , baik ketika ditahan oleh Bayer Leverkusen maupun Hoffenheim. Kedua tim tersebut mampu menutup koneksi antara Thomas Muller dan Robert Lewandowski, sementara Leroy Sane tak mendapat cukup ruang untuk berkreasi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Union Berlin yang akan menjadi lawan di akhir pekan ini, berpotensi melakukan hal serupa. Rani Khedira dkk dikenal cukup sabar untuk menjaga jarak kala bertahan, dan kemudian melepaskan serangan balik lewat kecepatan yang dimiliki oleh Taiwo Awoniyi. Sayangnya kekuatan serangan Union Berlin sedikit berkurang dengan situasi Genki Haraguchi yang diperkirakan absen, tentu saja hal ini akan sedikit melegakan Dayot Upamecano.

Kemenangan menjadi harga mati, bila Bayern ingin menghadapi Der Klassiker di bulan April mendatang.

Wolfsburg vs Bayer Leverkusen

Tidak hanya Bayern Munchen yang harap-harap cemas, Bayer Leverkusen juga sedang panas dingin jelang pekan ke 27. Pasukan Gerardo Seoane akan menantang Wolfsburg akhir pekan nanti, kekalahan dari Atalanta di ajang Liga Europa menambah derita mereka.

Di pekan ke 26, Bayer Leverkusen tak hanya kalah dari FC Koln tapi mereka kehilangan dua pemain pentingnya, Florian Wirtz dan Jeremie Frimpong. Wirtz merupakan salah satu playmaker masa depan terbaik Jerman saat ini, tanpa Wirtz maka Leverkusen akan kehilangan tenaga untuk mendobrak lawan. Hal serupa juga terjadi ketika Frimpong absen, mereka kehilangan kecepatan untuk melakukan tusukan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pekerjaan rumah untuk mengatasi Wolfsburg semakin banyak karena Patrik Schick juga masih menderita cedera otot. Sebaliknya, Wolfsburg cukup percaya diri untuk mengamankan poin di Volkswagen Arena. Kendati performa masih naik turun bagai yoyo, tapi mereka terlihat lebih stabil dalam 5 laga terakhir.

Kerjasama Max Kruse dan Jonas Wind semakin baik, dua pemain anyar the wolves ini mengisi dahaga gol yang hingga kini selisih gol mereka di Bundesliga masih minus 11. Wolfsburg jelas menjadi ancaman serius bagi Bayer Leverkusen yang saat ini sedang dikejar RB Leipzig.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT