News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Diam-Diam Sampaikan Keluh Kesah kepada Media Italia, Ada Apa?

Pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes, nyatanya telah menyampaikan keluh kesah kepada media Italia seiring dengan situasi terkininya di klub.
Selasa, 22 April 2025 - 13:59 WIB
Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes
Sumber :
  • Instagram - Jay Idzes

Jakarta, tvOnenews.com - Pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes, nyatanya telah menyampaikan keluh kesah kepada media Italia seiring dengan situasi terkininya di klub.

Sang bek tengah berusia 24 tahun telah menjelma sebagai sosok penting untuk Timnas Indonesia dan juga Venezia, dengan sama-sama menjadi kapten untuk kedua tim.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes
Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes
Sumber :
  • x - Venezia FC

 

Idzes telah ditunjuk sebagai pengemban ban kapten Venezia sejak Joel Pohjanpalo meninggalkan Stadio Pier Luigi Penzo pada bursa transfer Januari lalu.

Namun demikian, Venezia sedang berada dalam ancaman degradasi dari kasta tertinggi Liga Italia, Serie A.

Pada saat ini, tim asuhan Eusebio Di Francesco harus tertahan di peringkat ke-18 klasemen sementara Serie A dengan raihan 25 poin dari 33 laga.

Mereka tertinggal satu poin dari Lecce yang berada satu tingkat di atasnya yang merupakan zona aman.

Jay Idzes menjegal Romelu Lukaku
Jay Idzes menjegal Romelu Lukaku
Sumber :
  • REUTERS

 

Venezia hampir mengamankan kemenangan dalam pertandingan terkininya melawan Empoli pada Minggu (20/4/2025) lalu.

Mereka sempat unggul 2-1 setelah membalas gol Jacopo Fazzini (59’) melalui John Yeboah (68’) dan Gianluca Busio (85’).

Namun, gol Tino Anjorin (87’) membatalkan kemenangan Gli Arancioneroverdi di Stadio Carlo Castellani, yang membuat Jay Idzes dan kolega masih tertahan di zona merah.

Setelah pertandingan, Idzes berbicara kepada DAZN dengan mengatakan bahwa hasil imbang adalah hasil yang adil untuk kedua klub.

Namun, dia juga mengakui bahwa Venezia membuat terlalu banyak kesalahan yang membuat mereka kebobolan gol penyeimbang.

Jay Idzes diusulkan sebagai kapten ASEAN All Star
Jay Idzes diusulkan sebagai kapten ASEAN All Star
Sumber :
  • REUTERS

 

“Mungkin, imbang adalah hasil yang adil. Jika kita lihat kepada permainan, mereka mencetak gol berkat sebuah operan indah, namun kami bangkit dengan baik dan mencetak dua gol,” kata Idzes kepada DAZN.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Dan ini adalah mentalitas yang kami perlukan di setiap laga. Namun kemudian, setelah beberapa detik, Anda kebobolan gol indah lainnya, namun kami membuat terlalu banyak kesalahan,” sambungnya.

Setelah ini, Idzes mengakui bahwa timnya perlu fokus di lima pertandingan sisa untuk menyelamatkan mereka dari degradasi.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT