"Senang melihat bintang Indonesia Rafael Struick membuat starter pertamanya untuk @brisbaneroarfc setelah lima penampilan!," tulis akun Instagram resmi Liga Australia, @aleagues.
Selanjutnya, Brisbane Roar akan menjamu Melbourne City FC pada Jumat, 6 Desember 2024. Kemenangan menjadi harga mati bagi Rafael Struick dkk.
(yus)
Load more