News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Eddie Nketiah Resmi Perpanjang Kontraknya di Arsenal dan Akan Gunakan Nomor Punggung 14 Musim Depan

Mikel Arteta katakan dirinya senang Eddie Nketiah memperpanjang kontraknya dengan Arsenal dan kini saatnya bagi Arteta untuk mengeluarkan bakat terbaik darinya.
Jumat, 24 Juni 2022 - 23:07 WIB
Eddie Nketiah Bersama Direktur Teknik Arsenal Edu
Sumber :
  • instagram/@arsenal

Jakarta - Arsenal melalui situs resminya dan juga media sosial mengumumkan perpanjangan kontrak striker muda asal Inggris Eddie Nketiah.

Manajer Arsenal Mikel Arteta mengatakan jika dirinya senang Eddie Nketiah memperpanjang kontraknya dengan Arsenal dan kini saatnya bagi dirinya untuk mengeluarkan bakat terbaik dari Nketiah.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Saya senang Eddie bertahan bersama kami. Dia mewakili apa yang kita semua tentang dan semua nilai-nilai klub. Kami sangat senang dia telah memperpanjang kontraknya dan sekarang kami harus mulai bekerja dan terus mengembangkan bakat dan kepribadian hebat yang kami miliki dalam dirinya.” ujar Arteta.

Sementara itu Direktur Teknik Edu, mengatakan jika fondasi yang dibangun klub berdasar dari talenta muda terlebih mereka yang berasal dari akademi.

“Fondasi skuat ini dibangun di atas talenta muda dan khususnya mereka yang datang melalui sistem Akademi kami. Eddie dilepas oleh klub lain saat masih muda namun selalu menunjukkan sikap dan kemampuan untuk menjadi pemain top. Fakta dia menandatangani kontrak baru adalah bagian penting dari perencanaan skuad kami untuk musim depan dan kami semua senang.” ujar Edu

Diketahui Nketiah sudah bergabung dengan akademi Arsenal sejak berusia 14 tahun. Eddie memulai debut profesionalnya pada tahun 2017.

Pada laga debutnya bersama tim senior Eddie berhasil mencetak dua gol ke gawang Norwich City di ajang piala liga yang berlangsung di Emirates.

Sejak saat itu Eddie sudah membuat 92 penampilan di tim utama dan mencetak 23 gol. Eddie juga tampil di tim yang memenangkan Piala FA dan Community Shield pada tahun 2020.

Pada musim 2021/22 Ediie megkahirinya dalam performa yang bagus, memulai delapan pertandingan liga terakhir kami dan mencetak lima gol.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Eddie juga merupakan pencetak gol terbanyak untuk Inggris U-21 sepanjang masa dengan 16 gol dalam 17 penampilan dan menjadi kapten tim yang memenangkan Kejuaraan Eropa U-21 2021.
 
Eddie akan mengenakan nomor punggung 14 mulai musim depan, setelah sebelumnya mengenakan nomor 30.

Dimusim depan Eddie Nketiah bakal mewarisi nomor punggung yang ikonik untuk Arsenal, Eddie akang menggunakan nomor punggung 14 yang sempat di pakai beberapa pemain top hingga legenda Arsenal Theiry Henry.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT