News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pukulan Telak! Bek Andalan Arema FC Luiz Gustavo Terancam Absen hingga Akhir Musim

Kabar kurang menyenangkan datang dari Arema FC. Bek andalan Singo Edan, Luiz Gustavo, diperkirakan tidak dapat memperkuat tim hingga akhir kompetisi Super League 2025/2026 setelah mengalami cedera serius pada lutut kirinya.
Sabtu, 17 Januari 2026 - 22:21 WIB
Pukulan Telak! Bek Andalan Arema FC Luiz Gustavo Terancam Absen hingga Akhir Musim
Sumber :
  • ANTARA

Jakarta, tvOnenews.com - Kabar kurang menyenangkan datang dari Arema FC. Bek andalan Singo Edan, Luiz Gustavo, diperkirakan tidak dapat memperkuat tim hingga akhir kompetisi Super League 2025/2026 setelah mengalami cedera serius pada lutut kirinya.

Pemain bertahan asal Brasil tersebut harus menjalani operasi akibat cedera anterior cruciate ligament (ACL) yang dialaminya. Dokter tim Arema FC, Nanang Tri Wahyudi, menyatakan bahwa ligamen lutut kiri Luiz Gustavo mengalami robekan dan membutuhkan penanganan medis secepatnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Ligamen ACL lutut kiri Luiz Gustavo robek. Cedera ini terjadi akibat insiden di lapangan, di mana ia terjatuh dan tertimpa oleh pemain lain. Keputusan medis yang diambil adalah menjalani operasi,” ujar Nanang di Kota Malang, Jawa Timur, Sabtu.

Nanang menjelaskan, keputusan untuk menempuh jalur operasi tidak diambil secara sepihak oleh tim medis. Langkah tersebut merupakan hasil koordinasi dan telah mendapatkan persetujuan dari sang pemain.

Menurutnya, operasi menjadi opsi terbaik dalam menangani cedera ACL demi menjaga masa depan karier Luiz Gustavo.

“Tujuannya jelas, agar struktur lututnya bisa pulih sempurna dan dia dapat bermain lebih optimal ke depannya,” ucap Nanang.

Luiz Gustavo yang berposisi sebagai bek tengah merupakan pilihan utama pelatih Arema FC, Marcos Santos, sepanjang Super League 2025/2026. Mantan pemain Iraty dan Vasco da Gama itu telah mencatatkan 17 penampilan bersama Singo Edan dengan total 1.530 menit bermain.

Absennya Luiz Gustavo jelas menyisakan lubang di lini pertahanan Arema FC. Meski demikian, Julian Guevara yang berposisi sebagai gelandang bertahan dinilai bisa menjadi opsi untuk mengisi posisi yang ditinggalkan Luiz.

Saat ini, Arema FC hanya memiliki dua bek tengah murni, yakni Anwar Rifai dan Odivan Koerich. Sementara itu, Yann Motta telah resmi meninggalkan klub.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

General Manager Arema FC, Yusrinal Fitriandi, mengakui kehilangan Luiz Gustavo menjadi pukulan berat bagi tim. Namun, ia menegaskan manajemen tidak ingin mengorbankan masa depan sang pemain.

Inal, sapaan akrab Yusrinal, memastikan bahwa kesembuhan dan kesehatan Luiz Gustavo tetap menjadi prioritas utama klub.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026 resmi dirilis. Skuad Garuda membuka laga di SUGBK, hadapi Kamboja hingga big match melawan Vietnam.
Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Pelatih Thailand Anthony Hudson mengaku lebih nyaman berada di Grup B Piala AFF 2026 dan lega terhindar dari Timnas Indonesia meski tetap waspada lawan.
Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks buka suara soal kegagalan Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026, akui sakitnya mimpi pupus namun siap bangkit di Piala Asia 2027.
Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

China U-23 lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2026 usai menyingkirkan Uzbekistan lewat drama adu penalti di Jeddah dan akan menantang Vietnam di semifinal
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Kepolisian Jepang ungkap dugaan penyebab Rylan Henry Pribadi (17) cucu dari konglomerat tanah air Henry Pribadi meninggal dunia. Ternyata Rylan terlilit tali...
Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kepolisian Jepang ungkap kronologi meninggalnya Rylan Henry Pribadi, cucu dari pendiri Napan Group, Henry Pribadi. Ternyata Rylan alami kecelakaan saat ski..
Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Keluarga konglomerat Henry Pribadi tengah berduka. Sang cucu Rylan Henry Pribadi meninggal dunia dalam kecelakaan ski di Jepang. Ini profil Henry Pribadi..
Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X down Jumat malam bikin ribuan pengguna mengeluh tak bisa login. Keluhan soal X error dan Twitter down langsung trending di media sosial.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

​​​​​​​Simak ramalan keuangan zodiak 18 Januari 2026 untuk aries, taurus, gemini, cancer, leo, virgo lengkap peluang rezeki dan angka hoki paling update!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT