Di babak kedua, PSM merubah strategi dengan memasukkan Tito Okello menggantikan Ricky Pratama, sedangkan Arema FC menggantikan Salim Tuharea dengan Bayu Setiawan.
Sayagnya, gawang PSM justru harus kebobolan setelah asyik menyerang pada menit ke-53 melalui aksi Dalberto.
Bomber Brasil itu melakukan free header hingga bola menghujam gawang PSM dengan deras.
Meski sempat dicek VAR, namun wasit tetap dinyatakan gol hingga membuat Arema FC meraih kemenangan 1-0 atas PSM.
Load more