"Kami bermain bagus selama 20 sampai 25 menit babak kedua hingga akhirnya mereka menciptakan gol kedua," tutup Carlos Pena.
Selanjutnya, Persija akan bertindak sebagai tuan rumah untuk menjamu Dewa United dalam pekan kelima Liga 1 di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada (16/9/2024). (igp/hfp)
Load more