Ada Timnas Indonesia, FIFA Resmi Luncurkan Emblem Baru untuk Piala U-17 2025 di Qatar
- Timnas Indonesia
“Qatar telah sukses menyelenggarakan berbagai turnamen sepak bola di tingkat regional, kontinental, dan global," kata Sheikh Hamad.
"Kini fokus kami bergeser ke turnamen usia muda sebagai bagian dari investasi jangka panjang dalam pengembangan generasi muda,” lanjutnya.
Lebih lanjut, Sheikh Ahmad berharap keikutsertaan tim-tim U-17 dari seluruh dunia dalam turnamen ini dapat memberikan pengalaman berharga sekaligus gambaran masa depan bagi para pemain muda di panggung internasional.
FIFA menjadwalkan pengundian fase grup Piala Dunia U-17 2025 akan berlangsung di Doha pada 25 Mei.
Drawing fase grup akan disiarkan langsung melalui platform FIFA+.
"Dalam beberapa bulan mendatang, FIFA akan mengungkap rincian lebih lanjut dalam persiapan menuju Piala Dunia U-17 2025, termasuk pengundian turnamen yang akan dilakukan di Doha pada 25 Mei 2025 dan akan disiarkan langsung di FIFA+," bunyi keterangan resmi FIFA.
(aes)
Load more