LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Sekelompok orang menggelar unjuk rasa di depan kantor DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Menteng, Jakarta Pusat, pada Jumat (24/6) petang.
Sumber :
  • antara

Haul Mbah Moen dan Sholat Jumat di DPP PPP Diganggu Unjuk Rasa, GPK Ajak Semua Pihak Jaga Soliditas

Sekelompok orang menggelar unjuk rasa di depan kantor DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Menteng, Jakarta Pusat, pada Jumat (24/6) petang.

Sabtu, 25 Juni 2022 - 19:53 WIB

Jakarta - Sekelompok orang menggelar unjuk rasa di depan kantor DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Menteng, Jakarta Pusat, pada Jumat (24/6) petang. Mereka menyampaikan sejumlah pernyataan sikap untuk Ketua Umum PPP Suharso Monoarfa dan menyebut hal ini merupakan lanjutan dari yang telah digelar sebelumnya.

Sebelum Salat Jumat, DPP PPP menggelar zikir haul KH Maimun Zubair dan makan bersama nasi kebuli. Sayangnya, unjuk rasa tetap berjalan meski menggangu kesakralan haul tersebut. 

Ketua Umum Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Ka’bah (PP GPK) Farhan Hasan Al Amri, mengtakan pihaknya tetap solid dan bersatu mendukung kepemimpinan Suharso Monoarfa. 

“Saya meminta kepada seluruh GPK seluruh Indonesia untuk tetap solid dan bersatu padu mendukung kepemimpinan Suharso Monoarfa. Mengingat agenda politik kedepan membutuhkan soliditas, keseriusan, dan konsolidasi secara maksimal, khususnya untuk memenangkan PPP di pemilu 2024 mendatang,” katanya.

Baca Juga :

Sosok yang juga sebagai Ketua DPP PPP ini menilai kepemimpinan Suharso Monoarfa punya kapasitas dan gaya kepemimpinan yang khas. Sebab itu PPP saat ini sudah sangat tepat dipimpin Suharso Monoarfa.

“Hal itu demi mengembalikan kebesaran dan kejayaan PPP yang sempat mengalami kemunduran di pemilu 2019,” terangnya.

Lebih jauh, dia juga meminta kepada seluruh jajaran pengurus PPP untuk fokus menjalankan program-program partai songsong pemilu 2024 dan jangan mudah terprovokasi oleh pihak yang ingin melakukan upaya pecah belah partai.

“Mari kita bersama-sama menjaga soliditas partai ini mulai dari tingkat pusat hingga sampai ranting. Jangan sampai terpengaruh dengan aksi-aksi yang ingin ingin memecah belah PPP,” ujarnya.

Hal yang sama juga disampaikan oleh Wakil Ketua Umum DPP PPP, Zainut Tauhid Sa’adi menyesalkan beberapa aksi demo di beberapa daerah yang yang mengatasnamakan kader PPP.

“Saya menilai demo tersebut sudah tidak sehat karena tuntutannya tidak hanya menuntut Ketua Umum PPP mundur dari jabatannya, tetapi sudah menyerang pribadi ketua umum, menjurus pada perbuatan fitnah dan pencemaran nama baik,” kata Zainut Tauhid Sa’adi.

Dia menduga ada tangan-tangan jahat yang secara terstruktur, sistematis dan masif ingin memecah belah dan membuat citra PPP tidak baik. Ada sekelompok orang yang tidak senang melihat PPP bangkit, berbenah dan besar dalam perhelatan Pemilu 2024.

“Apa yang sudah dilakukan oleh Ketum Suharso selama ini sudah sesuai dengan garis kebijakan organisasi yang benar,” katanya.

Zainut menegaskan DPP PPP tidak akan tinggal diam dan akan menggunakan langkah hukum kepada oknum yang mengatasnamakan kader PPP atau kepada siapa pun yang telah menebarkan fitnah dan merusak nama baik PPP.

“Saya mengimbau kepada semua kader PPP di seluruh wilayah Indonesia untuk tidak terpengaruh oleh gerakan demo tersebut. Saya pastikan bahwa seluruh jajaran pengurus DPP PPP tidak ada keretakan, tetap solid dan kompak berada dalam satu barisan dan komando di bawah kepemimpinan Ketum Suharso Monoarfa,” tuturnya.

Untuk hal tersebut saya minta kepada seluruh jajaran partai untuk tetap konsentrasi bekerja, melaksanakan agenda politik yang sudah terjadwal, fokus untuk mempersiapkan pelaksanaan Pemilu 2024 yang waktunya tinggal beberapa saat lagi,” pungkasnya. 

Sementara itu, pengamat politik Ujang Komarudin menyarankan PPP bisa bersinergis dengan seluruh lapisanya. "Elit-elit PPP harus bertemu, memastikan aksi ini apa tuntutannya dan jalan keluarnya. Komunikasi tentu harus dibuka," tutupnya.(ant/chm)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pelaku Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Asyik Melenggang Tanpa Borgol dan Merokok saat Diamankan Bikin DPR Geram

Pelaku Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Asyik Melenggang Tanpa Borgol dan Merokok saat Diamankan Bikin DPR Geram

Dia pun mempertanyakan standar yang diterapkan anggota Propam ketika mengamankan polisi yang bermasalah.
Pertamina Serius Ciptakan Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan, Ini Buktinya

Pertamina Serius Ciptakan Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan, Ini Buktinya

PT Pertamina (Persero) melalui Yakes Pertamina melakukan gebrakan baru secara internal dengan berkomitmen bangun ekosistem layanan kesehatan berkelanjutan.
Utang Langsung Lunas dan Rezeki Seketika Lancar, Baca Surat ini 21 Kali Pengganti Shalat Dhuha Kata Ustaz Maulana

Utang Langsung Lunas dan Rezeki Seketika Lancar, Baca Surat ini 21 Kali Pengganti Shalat Dhuha Kata Ustaz Maulana

Ustaz Maulana menganjurkan saat punya utang menggunung dan rezeki masih seret bisa rutin membaca surat dalam Al Quran selain rajin mengerjakan shalat Dhuha.
Mencuat! Bekingan Tambang Ilegal Solok Selatan, Buat Kapolri Geram hingga Perintahkan Ini

Mencuat! Bekingan Tambang Ilegal Solok Selatan, Buat Kapolri Geram hingga Perintahkan Ini

Usai terungkapnya insiden tewasnya Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, AKP Ulil Ryanto Anshari yang ditembak oleh Kabag Ops Polres Solok Selatan AKP Dadang
Amukan AKP Dadang Iskandar Usai Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan: Saya Makan Kau

Amukan AKP Dadang Iskandar Usai Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan: Saya Makan Kau

Instansi Polri kembali menyulut perhatian publik usai dua anggotanya kbali terlibat aksi saling tembak menembak di lingkungan Polres Solok Selatan, Sumatera Barat.
Polisi Ungkap Peran Erick Donovan, Si

Polisi Ungkap Peran Erick Donovan, Si "Ustaz" Sakti Penghipnosis, Jadi Eksekutor-Pantau Lokasi

Polisi mengungkap peran Ustaz Sakti bersama lika rekannya saat hipnotis korban.
Trending
Amukan AKP Dadang Iskandar Usai Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan: Saya Makan Kau

Amukan AKP Dadang Iskandar Usai Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan: Saya Makan Kau

Instansi Polri kembali menyulut perhatian publik usai dua anggotanya kbali terlibat aksi saling tembak menembak di lingkungan Polres Solok Selatan, Sumatera Barat.
Utang Langsung Lunas dan Rezeki Seketika Lancar, Baca Surat ini 21 Kali Pengganti Shalat Dhuha Kata Ustaz Maulana

Utang Langsung Lunas dan Rezeki Seketika Lancar, Baca Surat ini 21 Kali Pengganti Shalat Dhuha Kata Ustaz Maulana

Ustaz Maulana menganjurkan saat punya utang menggunung dan rezeki masih seret bisa rutin membaca surat dalam Al Quran selain rajin mengerjakan shalat Dhuha.
Mencuat! Bekingan Tambang Ilegal Solok Selatan, Buat Kapolri Geram hingga Perintahkan Ini

Mencuat! Bekingan Tambang Ilegal Solok Selatan, Buat Kapolri Geram hingga Perintahkan Ini

Usai terungkapnya insiden tewasnya Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, AKP Ulil Ryanto Anshari yang ditembak oleh Kabag Ops Polres Solok Selatan AKP Dadang
Pertamina Serius Ciptakan Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan, Ini Buktinya

Pertamina Serius Ciptakan Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan, Ini Buktinya

PT Pertamina (Persero) melalui Yakes Pertamina melakukan gebrakan baru secara internal dengan berkomitmen bangun ekosistem layanan kesehatan berkelanjutan.
Lupakan Kemenangan atas Arab Saudi, Media Belanda Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia pada Maret 2025

Lupakan Kemenangan atas Arab Saudi, Media Belanda Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia pada Maret 2025

Jelang hadapi Australia di lanjutan babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia pada Maret 2025 mendatang, media Belanda sampaikan kabar buruk untuk Timnas Indonesia.
Bung Towel Sebut Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf hingga Singgung soal Krisis Kepercayaan

Bung Towel Sebut Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf hingga Singgung soal Krisis Kepercayaan

Timnas Indonesia berhasil menaklukan Arab Saudi 2-0 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (19/11/2024). 
Tanpa Shin Tae-yong, Jay Idzes Sampai Bilang Begini di Ruang Ganti Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Kapten Timnas Indonesia: Ingat Untuk Siapa Kalian Bermain

Tanpa Shin Tae-yong, Jay Idzes Sampai Bilang Begini di Ruang Ganti Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Kapten Timnas Indonesia: Ingat Untuk Siapa Kalian Bermain

Suasana ruang ganti Timnas Indonesia penuh semangat setelah Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes menyampaikan hal ini meskit tanpa Shin Tae-yong. Jay Idzes bilang
Selengkapnya
Viral