News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dibintangi Stefan William Hingga Marshanda, Series WeTV Melindungimu Selamanya Siap Jadi Tontonan Akhir Tahun

WeTV dan SL23 mengumumkan perilisan serial WeTV Original Melindungimu Selamanya yang akan mulai tayang pada 26 Desember 2025.
Jumat, 19 Desember 2025 - 21:41 WIB
Marshanda dan Stefan William
Sumber :
  • Tim tvOnenews

Jakarta, tvOnenews.com - WeTV dan SL23 mengumumkan perilisan serial WeTV Original Melindungimu Selamanya yang akan mulai tayang pada 26 Desember 2025.

Serial yang dibintangi oleh Stefan William hingga Marshanda ini memiliki alur kisah romansa emosional yang dipadukan dengan konflik keluarga dan misteri.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pemeran Serial Melindungimu Selamanya
Pemeran Serial Melindungimu Selamanya
Sumber :
  • Tim tvOnenews

Merupakan kerja sama perdana dengan WeTV, produser Susanti Dewi mengaku sangat tertarik saat membaca alur cerita serial ini.

"Kenapa kami SL23 menerima tawaran ini, pada saat kami dikkrim cerita Melindungimu Selamanya, menurut kmi ini sangat menarik karena cerita ini bukan hanya bercerita tentang romance biasa tapi juga tentang tanggung jawab, pengorbanan dan tentang pilihan-pilihan sulit yang ditemui dalam hidup. Itu yang SL23 cari dari cerita-cerita yang ingin kami produksi," bebernya saat acara press conference dan screening di XXI Senayan City, Jumat (19/12/2025).

Ditayangkan akhir tahun merupakan waktu yang pas menurut Febriamy Hutapea, Executive Producer sekaligus Country Head WeTV Indonesia, karena dapat menjadi tontonan pilihan untuk memghabiskam waktu di penghujung tahun 2025.

"Kami merasa bahwa series ini mengenai cinta pertama dan cinta selamanya, dimana seorang kekasih mengorbankan semuanua untuk cintanya. Selain romance yang sangat kental, akan bnyak romanse dan comedy yang fun khas sutradara Fajar Nugros, banyak juga emosi, intrik keluaraga tidak hanya akan menegangkan, dan ini merupakan reuni cast utama kita Stefan dan Marshanda. Karena ini akhir tahun, semoga bisa menemani dan menghibur penonton Indonesia," ungkap Febri.

Seperti yang dikatakan Febri, serial ini mempertemukan kembali Stefan William dan Marshanda yang sebelumnya membintangi Jangan Salahkan Aku Selingkuh.

Kembali beradu peran diproject yang sama rupanya membuat Marshanda mudaj untuk mendalami kemistri dengan Stefan William.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Marshanda, Stefan William dan Arya Vasco
Marshanda, Stefan William dan Arya Vasco
Sumber :
  • Tim tvOnenews

"Ini judul kita yang kedua sama Stefan. Dengan pernahnya kita satu judul sebelumnya membuat lebih cair dan gampang membangun kemistri. Dijudul ini kita banyak scene barengnya, hubungannya berbeda-beda ada temennya, romancenya, dinamikanya lebih kaya. Dan penting banget merasa udah nyaman dan aku merasakannya disini," kata Marshanda.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT