News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Mengaku Dokter Obygn Demi Lancarkan Aborsi Ilegal di Apartemen Basura, Ternyata NS Cuma Lulusan SMA

Sosok yang selama ini berpura-pura menjadi dokter obgyn dalam praktik aborsi ilegal di Apartemen Basura, Jakarta Timur akhirnya terkuak.
Rabu, 17 Desember 2025 - 20:59 WIB
Tersangka kasus aborsi ilegal di Apartemen Bassura, Jakarta Timur
Sumber :
  • Foe Peace/VIVA

Jakarta, tvOnenews.com - Sosok yang selama ini berpura-pura menjadi dokter obgyn dalam praktik aborsi ilegal di Apartemen Basura, Jakarta Timur akhirnya terkuak.

Di balik klaim keahlian yang meyakinkan pasien, perempuan berinisial NS ternyata tidak memiliki latar belakang pendidikan kesehatan sama sekali.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Polisi memastikan, NS hanya lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA).

Fakta itu diungkap oleh Direskrimsus Polda Metro Jaya, Kombes Pol Edy Suranta Sitepu, saat konferensi pers kasus aborsis ilegal pada Rabu (17/12/2025).

Edy menjelaskan hasil penyelidikan terhadap sindikat praktik aborsi ilegal yang beroperasi secara berpindah-pindah di sejumlah apartemen sejak 2022 hingga 2025.

Background dari pelaku yang tadi mengaku-ngaku dokter, ya, kalau tidak salah di sini adalah saudari NS, ya. Dia tidak mempunyai background kesehatan. Kalau lulusannya, dia lulusan SMA, ya,” ungkap Edy.

Meski tanpa kompetensi medis, NS disebut telah memahami tata cara aborsi karena sebelumnya pernah terlibat sebagai asisten dalam praktik serupa.

Pengetahuan itulah yang kemudian digunakan untuk meyakinkan pasien, meski seluruh tindakan dilakukan secara ilegal dan tanpa standar medis.

“Tetapi dia pernah ikut sebagai asisten, ya, asisten, mungkin juga dulu-dulunya juga mungkin praktik ilegal juga, ya, tapi dia pernah, pernah sebagai asisten untuk melakukan aborsi, ya. Tetapi yang jelas, dia tidak punya, tidak berkompeten dalam bidangnya,” tegas Edy.

Dengan berpura-pura sebagai tenaga medis, NS menjadi bagian dari sindikat aborsi ilegal yang bekerja secara terorganisir.

Mereka menyasar pasien melalui promosi di website, lalu berpindah-pindah lokasi untuk menghindari pengawasan aparat.

“Hubungan mereka ini hubungan kerja sama saja, artinya mereka ini merupakan suatu sindikat,” ujar Edy.

Praktik tersebut dilakukan di apartemen sewaan berjangka pendek, bahkan hanya satu hingga dua hari, menyesuaikan jumlah pasien yang akan dilayani.

“Biasanya mereka menyewa apartemen, dan itu sewa harian atau mingguan saja,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Lebih jauh Edy mengatakan, saat penggerebekan, pihaknya mendapati tiga pasien sedang berada di lokasi praktik.

Dari hasil penelusuran awal, tercatat sedikitnya 361 pasien pernah menjalani tindakan aborsi melalui jaringan tersebut.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT