"Akhiri permusuhan, kebencian mari saling menyayangi mencintai, narasi kasih sayang, saling menghargai," ucapnya.
Sementara itu, Sholat Idul Fitri di JIS berlangsung lancar dengan cuaca Jakarta Utara yang cerah.
Ribuan jemaah mengikuti shalat pertama kali yang diadakan di stadion seluas 23 hektare itu sekaligus pertama setelah dilanda pandemi Covid-19.
Sholat Idul Fitri di JIS dilaksanakan dengan Khatib KH Muhammad Cholil Nafis dan Imam Ustadz Heri Kuswanto yang menjadi juara MTQ Nasional 2018. (ant/act)
Load more