News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Digelar 27 Agustus, Ini 5 Kategori Penghargaan Achmad Bakrie XXI 2025

Ditha menyampaikan Penghargaan Achmad Bakrie XXI Tahun 2025 akan diberikan untuk lima kategori, yaitu pemikiran sosial, seni dan budaya, kesehatan, sains dan teknologi, dan kategori penghargaan khusus atau lifetime achievement.
Selasa, 19 Agustus 2025 - 13:15 WIB
Aninditha Anestya Bakrie (tengah) konferensi pers tentang Penghargaan Achmad Bakrie XXI 2025 di Bakrie Tower, Jakarta Selatan, Selasa (19/8/2025).
Sumber :
  • tvOnenews/Syifa Aulia

Jakarta, tvOnenews.com - Penghargaan Achmad Bakrie XXI 2025 kembali digelar tahun ini. Acara ini diadakan sebagai bentuk penghargaan kepada tokoh-tokoh Indonesia atas dedikasi dan karyanya yang luar biasa.

Ketua Umum Panitia Pelaksana Penyelenggara Penghargaan Achmad Bakrie XXI 2025, Aninditha Anestya Bakrie atau Ditha, mengatakan acara malam penganugerahan akan digelar pada 27 Agustus 2025 di Taman Ismail Marzuki, Jakarta Pusat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Jadi ini merupakan bentuk apresiasi dan penghormatan dari keluarga Bakrie dan Bakrie Group kepada putra putri terbaik bangsa, individu maupun kelompok yang telah berprestasi, kontribusi nyata, dan berdampak besar bagi bangsa Indonesia,” kata Ditha saat konferensi pers di Bakrie Tower, Jakarta Selatan, Selasa (19/8/2025).

Ditha menyampaikan Penghargaan Achmad Bakrie XXI Tahun 2025 akan diberikan untuk lima kategori, yaitu pemikiran sosial, seni dan budaya, kesehatan, sains dan teknologi, dan kategori penghargaan khusus atau lifetime achievement.

Dia menjelaskan penerima penghargaan akan dipilih oleh dewan juri yang diketuai oleh Sofia W. Alisjahbana yang juga merupakan Rektor dari Universitas Bakrie.

“Sejak 2 tahun yang lalu, nama-nama juri dipublikasikan untuk meningkatkan kredibilitas, transparansi, juga akuntabilitas dan mereka adalah tokoh-tokoh yang sangat ahli di bidangnya,“ ungkap Ditha.

Dia pun berharap Penghargaan Achmad Bakrie ini dapat menjadi teladan dan inspirasi bagi generasi muda, untuk berani bermimpi dan berkarya di masing-masing bidangnya.

"Karena bangsa Indonesia itu memerlukan generasi muda untuk memajukan tongkat estafet untuk bisa membangun Indonesia,” tuturnya.

“Dan semoga juga saya berharap penghargaan Achmad Bakrie ini bisa selalu konsisten, menginspirasi, makin banyak dikenal khalayak ramai dan khalayak publik dan semakin bermartabat,” tambah Ditha.

Adapun 5 penerima Penghargaan Achmad Bakrie XXI Tahun 2025, antara lain:

Kategori Kesehatan:

dr. Tjandra Yoga Aditama, merupakan guru besar pulmonologi dan kedokteran respirasi yang berkontribusi besar dalam meningkatkan literasi kesehatan masyarakat pada masa pandemi COVID-19 dan pasca pandemi di Indonesia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kategori Pemikiran Sosial:

Muhammad Chatib Basri, ekonom yang pemikiran dan karya intelektualnya berperan penting dalam memperkuat fondasi kebijakan fiskal Indonesia. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT