News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Abidzar dan Ashel Jadi Cameo di Film Thailand 404 Run Run, Ceritakan Momen Berkesan Saat Shooting

Bintang film Thailand 404 Run Run, Ter Chantavit turut hadir dalam acara Gala Premier yang digelat oleh KlikFilm.
Rabu, 8 Januari 2025 - 22:20 WIB
Gala Premiere Film Thailand 404 Run Run
Sumber :
  • Tim tvOnenews/Rere

Jakarta, tvOnenews.com - Bintang film Thailand 404 Run Run, Ter Chantavit turut hadir dalam acara Gala Premier yang digelat oleh KlikFilm.

Tak hanya itu, turut hadir juga Director Film 404 Run Run Pichaya Jarusboonpracha.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Film ini menceritakan tentang empat pria yang berusaha memiliki sebuat hotel berhantu.

Tantangan menghadapi hantu tersebut dikemas dengan komedi horor yang akan membuat penonton tertawa hingga berteriak.

Dalam film ini juga turut dibintangi oleh artis asal Indonesia yaitu Abidzar Al Ghifari dan Adzana Ashel.

Ashel pun berbagi cerita tentang pengalamannya terpilih hingga shooting di Thailand.

"Pertama kali ditawarin untuk bergabung di film ini, jujur ini adalah tahun pertama aku setelah lulus dari JKT 48. Jujur aku kayak bisa gak ya karena yang dipilih adalah aku jadi kayak apakah aku bisa," jelas Ashel dalam Gala Premier yang digelar di CGV Grand Indonesia pada Rabu (8/1/2025).

"Jadi waktu itu Phi Ter dan directornya sangat membantu aku pas aku di Thailand. Insya Allah semoga hasilnya memuaskan dan mengharumkan nama Indonesia di Thailand," lanjutnya.

Abidzar yang berhalangan hadir dalam gala premier ini juga sempat mengaku tak percaya dapat dilibatkan dalam film 404 Run Run.

"Jadi yang kepilih itu aku dan salah satunya temen aku Abidzar. Kita kayak ini beneran kita. Ternyata beneran diberangkatin ke Thailand meskipun cameo tapi itu salah satu kebanggaan buat aku," ungkap Ashel.

Ter Chantavit selaku pemeran utama membeberkan perasaanya memainkan film horor komedi.

"Aku udah sering main komedi. Cuma horor komedi ini belum. Jadi aku mau keseremannya nyampe tapi komedinya juga nyampe. Jadi kontrol antara lucu dan seramnya itu," kata Ter Chantavit.

Terpilihnya Ter dalam project ini merupakan hasil usulan director Pichaya Jarusboonpracha.

"Ini film pertama jadi saya pengen buat dengan orang yang saya tahu, jokesnya juga. Kalau misalnya bukan Ter yang main aku gak mau," ungkapnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Film 404 Run Run ini akan tayang perdana pada 15 Januari 2025. 

Selain Ter Chantavit para bintang top Thailand turut membintangi film ini, seperti Thanaerng Kanyawee Songmuang, Daou Pittaya Saechua , Arethai Supathat Opas, serta Nui Chernyim.

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT