News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jadi Saudara Tiri Jihane Almira yang Berebut Kekuasaan di Alpha Girls, Tissa Biani: Kita Ada Cek-cok dan Action Juga

Aktris cantik Tissa Biani dan Jihane Almira akan beradu akting sebagai saudara tiri beda ibu di Viu Original Alpha Girls.
Kamis, 4 Juli 2024 - 21:07 WIB
Para Pemain Viu Original Alpha Girls
Sumber :
  • Tim tvOnenews

Jakarta, tvOnenews.com - Aktris cantik Tissa Biani dan Jihane Almira akan beradu akting sebagai saudara tiri beda ibu di Viu Original Alpha Girls.

Serial yang akan berisi 10 episode ini akan mengangkat kisah tentang perseteruan dua anak yang memperebutkan posisi CEO di perusahaan milik sang ayah.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tissa Biani yang memerankan karakter Ivy mengungkapkan tentang jalan cerita yang akan terjadi antara dirinya dan saudara tirinya Sierra (Jihane Almira).

"Ivy sendiri dia gak terlalu niat menjadi bagian dari Alpha Corp. Dari episode satu udah keliatan agak gak niat ya, dia masih mengedepankan mimpinya bergerak di bidang sosial, mengembangkan panti dibanding Sierra yang memang Alpha Women ya," ujar Tissa dalam press conference di Senayan Park, Kamis (4/7/2024).

"Pokoknya kita ada cek-cok, ada action, ada berantemnya juga. Perseteruannya dikemas relate banget sama apa yang terjadi. Ada hubungan dua kakak bersaudara di dua ibu yang berbeda ya. Banyak yang begitu dan gak terlalu dibahas kan, Alpha Girls akan bahas itu," sambungnya.

Jihane juga memberikan beberapa spoiler yang akan terjadi di episode Alpha Girls. Menurutnya tiap episode nantinya akan menampilkan cerita yang mengundang banyak konflik.

"Setiap episode itu akan meningkat lagi bnayak banget konfliknya."

"Kebetulan secara natural individu Udah dominan Alpha jadi lebih kayak maunya apa nih yang dihighligt," ungkapnya.

Ia juga membeberkan karakter Sierra yang diperankannya di Alpha Girls.

"Kalau aku bisa bilang mungkin Leo atau Aries ya, kebetulan di kehidupan aku banyak yang kepribadiaan yang Alpha dan which is good. Disini akan terkuak semuanya sampe eps 10," lanjutnua.

Jiha juga berharap karyanya kali ini sama seperti sebelumnya dapat disambut dengan baik oleh para penonton.

"Kita semua bekerja keras selama 36 hari dan kita sangat senang banget prosesnya, kekeluargaannya kerasa banget, harusnya nyampe ya kekalian semua. Enjoy," tutupnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tessa Kaunang yang berperan menjadi salah satu istri Alpha pun membongkar tentang fakta series Alpha Girls ini.

"Sebenarnya yang bisa dilihat banget persaingan anaknya kalau ibu-ibu ini cuma ya gini. Tapi disitu serunya karena kita semuanya ini mengenal dulu sebelum shooting ada pendalaman tokoh jadi saat shootinh mengalir giyu aja gak susah."

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT