News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kyuhyun Akan Sapa Kyupitters Indonesia, Catat Tanggal dan Harga Tiketnya

Cho Kyuhyun, atau lebih dikenal sebagai Kyuhyun Super Junior akan mengadakan konser debut solo pertamanya pada 18 Mei 2024 di Tennis Indoor Senayan
Rabu, 7 Februari 2024 - 15:48 WIB
Konser Kyuhyun di Jakarta
Sumber :
  • CK Star Entertainment

Jakarta, tvOnenews.com - Cho Kyuhyun, atau lebih dikenal sebagai Kyuhyun Super Junior akan mengadakan konser debut solo pertamanya pada 18 Mei 2024 di Tennis Indoor Senayan. 

Penjualan tiket 2024 KYUHYUN ASIA TOUR "Restart" in Jakarta akan dimulai pada Jumat 16 Februari 2024 pukul 12.00 WIB di Loket.com.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Mengutip dari CK Star Entertainment selaku promotor, untuk tiket 2024 KYUHYUN ASIA TOUR “Restart” in Jakarta tickets tersedia dengan 5 kategori tempat duduk: 
• CAT 1: Rp2.750.000 
• CAT 2: Rp2.500.00 
• CAT 3: Rp2.250.000 
• CAT 4: Rp1.650.000 
• CAT 5: Rp1.200.000 

Harga Tiket tidak termasuk Pajak, Biaya Layanan dan biaya lainnya. 

Tiket konser Kyuhyun hanya dapat dibeli melalui website penjualan resmi yang dapat diakses di  Loket.com atau link di bio-Instagram @ckstar.id 

Follow akun Instagram resmi @ckstar.id untuk mendapatkan semua berita dan update terkini  tentang 2024 KYUHYUN ASIA TOUR “Restart” in Jakarta. 

Vokal Kyuhyun yang memukau telah memikat para penggemarnya di seluruh dunia karena ia juga merupakan vokalis utama dari boy band K-pop terkenal, Super Junior. 

Dengan bakat luar biasa dan kerja kerasnya, ia menjadi anggota Super Junior pertama yang melakukan debut solo dengan mini album bertajuk “At Gwanghwamun” (2014). 

Mini album ini sukses secara fenomenal di berbagai chart musik Korea termasuk Melon, Genie dan Naver serta berhasil meraih 5 piala di beberapa  ajang musik Korea.  

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selain bakat musiknya, Kyuhyun juga mempunyai berbagai talenta sebagai MC, aktor dan DJ  radio. 

Ia juga memenangkan The Popular Star Award untuk perannya di 'The Three Musketeers Musical' pada 2013 dan kini ia juga terkenal sebagai panelis di reality show hit Netflix Single's Inferno selama 3 musim berturut-turut. 
 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT