News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dunia Tengah Berduka, Mikhail Gorbachev Dibanjiri Ungkapan Belasungkawa dari Pemimpin Negara Dunia

Mantan pemimpin Soviet, Mikhail Gorbachev dikabarkan meninggal dunia. Berpulangnya Mikhail Gorbachev membuat sejumlah pemimpin dunia curahkan belasungkawa.
Rabu, 31 Agustus 2022 - 19:10 WIB
Mantan Pemimpin Uni Soviet, Mikhail Gorbachev Meninggal Dunia
Sumber :
  • AP Photo/Boris Yurchenko

Moskow, Rusia - Diketahui, Mantan pemimpin Soviet, Mikhail Gorbachev dikabarkan meninggal dunia pada Selasa (30/8/2022). Pemimpin yang dikenal akan peran pentingnya dalam mengakhiri Perang Dingin dan memperkenalkan reformasi kunci Uni Soviet telah meninggalkan dunia ini.

Berpulangnya Mikhail Gorbachev membuat sejumlah pemimpin dunia curahkan belasungkawa. 
Gorbachev meninggal pada usia 91 tahun, sebelumnya ia merupakan pemimpin Uni Soviet pada masa jabatan dari 1985 hingga runtuhnya Uni Soviet pada 1991. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sejumlah pemimpin dunia turut ucapkan belasungkawa seperti Presiden Rusia Vladimir Putin, Presiden Amerika Joe Biden, dan masih banyak lagi.

Presiden Rusia Vladimir Putin
Ucapan Belasungkawa pertama datang dari Presiden Rusia Vladimir Putin. Dirinya menyatakan belasungkawa serta mengirimkan pesan pada keluarga dan rekan-rekan Gorbachev pada Rabu (31/8/2022).

“Besok dia (Putin) akan mengirimkan pesan belasungkawa kepada keluarga dan teman-teman (Gorbachev),” ungkap juru bicara Kremlin Dmitry Peskov, dilansir dari Independent, Rabu (31/8/2022).

Presiden Prancis, Emmanuel Macron
Selain Presiden Putin, Belasungkawa juga dilayangkan oleh Presiden Prancis Emmanuel Macron yang menyebutkan bahwa Gorbachev sosok pria yang damai dan membuka jalan menuju kebebasan Rusia.

“Komitmennya terhadap perdamaian di Eropa mengubah sejarah kita bersama,” ucap Macron.

Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen
Ucapan berikutnya serta ungkapan apresiasi terhadap mantan pemimpin Soviet tersebut diungkapkan oleh Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen.

Dalam akun Twitternya, pemimpin Eropa tersebut menyebutkan bahwa Gorbachev telah membuka jalan bagi Eropa yang bebas.

“Dia memainkan peranan penting untuk mengakhiri Perang Dingin dan meruntuhkan tirai besi,” ujar Ursula.


Mantan Presiden Uni Soviet, Mikhail Gorbachev. (ANTARA)
Mantan Perdana Menteri Inggris Boris Johnson
Selain pemimpin tersebut, mantan Perdana Menteri Inggris Boris Johnson turut memberikan belasungkawa kepada sosok yang sangat ia kagumi itu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Saya selalu mengagumi keberanian dan integritas yang dia tunjukan dalam membawa Perang Dingin ke penyelesaian yang damai,” kata Johnson.

Presiden Amerika Serikat, Joe Biden
Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden juga memberikan belasungkawa atas meninggalnya mantan pemimpin Soviet tersebut. Dalam pernyataannya pada Selasa (30/8/2022), Joe Biden menyebutkan bahwa Gorbachev merupakan sosok pria yang memiliki visi luar biasa.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT