News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Gugur Setelah Rumahnya Dihantam Bom Israel, dr Mueen Al Shurafa Sempat Kirim Foto Tengah Bertugas di Rumah Sakit Gaza dan Mohon Doa

Kabar duka gugurnya dokter spesialis anestesi Palestina yang pernah mengenyam pendidikan kedokteran di Indonesia, Mueen Al Shurafa  disampaikan salah satu teman Mueen saat belajar pendidikan spesialias anestesi di Indonesia yang juga aktif di Twitter atau X, dokter Kusumandaru. Mueen Al Shurafa disebut meninggal usai rumahnya terkena hantaman bom Israel.
Selasa, 7 November 2023 - 15:46 WIB
dr Mueen Al Shurafa SpAn
Sumber :
  • Tangkapan layar Twitter

Jakarta, tvOnenews.com- Kabar duka gugurnya dokter spesialis anestesi Palestina yang pernah mengenyam pendidikan kedokteran di Indonesia, Mueen Al Shurafa  disampaikan salah satu teman Mueen saat belajar pendidikan spesialias anestesi di Indonesia yang juga aktif di Twitter atau X, dokter Kusumandaru. Mueen Al Shurafa disebut meninggal usai rumahnya terkena hantaman bom Israel.

Dokter Kusumandaru yang dikenal dengan panggilan Aan menyampaikan salam perpisahan dengan Mueen, sosok yang pernah menjadi teman belajar dan bekerja.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Selamat jalan temanku, bangga sekali aku pernah belajar dan bekerja bersama," tulis Aan mengenang teman satu almamaternya itu.

 
Selama bergaul di almamater, dua hal yang paling diingat tentang sosok temannya itu. "Banyak memori baik tentang dr Mueen, tapi yang paling ingin saya sebarkan adalah jiwa patriot dan pemberaninya beliau," tulis Aan.

Setelah lulus dari pendidikan dokter spesialis, Mueen mendapat tawaran tinggal di Indonesia. Namun, hal tersebut ditolak lantaran Mueen ingin kembali ke Palestina demi membantu warga di sana. "Beliau setelah lulus ditawarkan utk tinggal di Indonesia, tapi enggak ada yang bisa menyurutkan keinginan untuk balik membantu warga Palestina," tulis Aan.

tvonenews

"Doa kami untuk para syuhada," tutup Aan. 

Aan menyebut percakapan dirinya dengan Mueen 2 minggu yang lalu lewat aplikasi percakapan. Mueen menyebut kondisinya sehat seraya ngirim foto juga lagi di RS dan minta doa. Tapi sejak internet putus, WA cuma centang 1. Terus ngeliat berita ini aku jadi deg-degan keselamatannya," tulis Aan pada 29 Oktober 2023.

Selang sehari, pada unggahan 30 Oktober 2023, Aan mendapat kabar baik lantaran pesan teks dibalas Mueen. Saat itu, Mueen mengungkapkan dalam kondisi baik hingga akhirnya kabar duka itu diterima Aan. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Alhamdulillah dokter spesialis anestesi lulusan Indonesia masih dalam keadaan baik. Internet udah jalan, namun jika ingin mengirimkan bantuan via banking belom bisa disalurkan karena masih diblok. Terimakasih atas doa2nya," kata Aan. 

Mueen melanjutkan pasca sarjana di Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta. Pada 2014 dilanjutkan dengan program pendidikan dokter spesialis anestesi di Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo. Mueen menyelesaikan pendidikannya di Indonesia pada tahun 2018.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Ini Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Kamis 8 Januari 2026

Ini Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Kamis 8 Januari 2026

Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Kamis (8/1/2026).
Elektrifikasi 2025 Dinilai Kurang Memuaskan, Prabowo Minta 5.700 Desa Dapat Pasokan Listrik

Elektrifikasi 2025 Dinilai Kurang Memuaskan, Prabowo Minta 5.700 Desa Dapat Pasokan Listrik

Presiden RI, Prabowo Subianto, memberi penekanan keras pada percepatan elektrifikasi nasional setelah terungkap masih ada ribuan desa di Indonesia yang belum menikmati aliran listrik.
Miris 70 Anak Terpapar Konten Kekerasan di Ruang Digital, Densus 88 Antiteror Polri: Rata-rata Korban Bullying

Miris 70 Anak Terpapar Konten Kekerasan di Ruang Digital, Densus 88 Antiteror Polri: Rata-rata Korban Bullying

Densus 88 Antiteror Polri menegaskan bahwa sebanyak 70 anak di 19 provinsi Indonesia yang terpapar konten kekerasan di ruang digital, perlu dilakukan penanganan prioritas.
Bareskrim Polri Ungkap Grok AI untuk Konten Asusila Masuk Tindak Pidana

Bareskrim Polri Ungkap Grok AI untuk Konten Asusila Masuk Tindak Pidana

Dirtipidsiber Bareskrim Polri, Brigjen Himawan Bayu Aji angkat bicara soal dugaan penyalahgunaan fitur kecerdasan buatan Grok AI pada platform X, yang digunakan untuk memproduksi dan menyebarkan konten asusila, termasuk manipulasi foto pribadi.
Kabar Baik Diterima Chelsea! Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Fulham

Kabar Baik Diterima Chelsea! Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Fulham

Pelatih sementara Chelsea, Calum McFarlane, memastikan gelandang serang andalannya, Cole Palmer, siap dimainkan saat The Blues bertandang ke markas Fulham pada lanjutan pekan ke-21 Liga Inggris 2025/2026
Hansi Flick Buka Suara Jelang Semifinal Piala Super Spanyol, Barcelona Tak Mau Gagal Pertahankan Gelar

Hansi Flick Buka Suara Jelang Semifinal Piala Super Spanyol, Barcelona Tak Mau Gagal Pertahankan Gelar

Pelatih Barcelona, Hansi Flick, menegaskan target timnya untuk mempertahankan gelar juara Piala Super Spanyol.

Trending

Kabar Baik Diterima Chelsea! Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Fulham

Kabar Baik Diterima Chelsea! Cole Palmer Dipastikan Siap Main Lawan Fulham

Pelatih sementara Chelsea, Calum McFarlane, memastikan gelandang serang andalannya, Cole Palmer, siap dimainkan saat The Blues bertandang ke markas Fulham pada lanjutan pekan ke-21 Liga Inggris 2025/2026
Resmi Bercerai, Ini Bagian Harta Gono-Gini Ridwan Kamil-Atalia Praratya

Resmi Bercerai, Ini Bagian Harta Gono-Gini Ridwan Kamil-Atalia Praratya

Eks Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil resmi bercerai dengan Atalia Praratya usai diputus oleh Pengadilan Agama (PA) Bandung.
Hansi Flick Buka Suara Jelang Semifinal Piala Super Spanyol, Barcelona Tak Mau Gagal Pertahankan Gelar

Hansi Flick Buka Suara Jelang Semifinal Piala Super Spanyol, Barcelona Tak Mau Gagal Pertahankan Gelar

Pelatih Barcelona, Hansi Flick, menegaskan target timnya untuk mempertahankan gelar juara Piala Super Spanyol.
Juventus Terima Kabar Buruk soal Federico Chiesa, Liverpool Ambil Langkah Begini di Bursa Transfer Januari

Juventus Terima Kabar Buruk soal Federico Chiesa, Liverpool Ambil Langkah Begini di Bursa Transfer Januari

Juventus tampaknya menerima kabar buruk soal upaya mereka mengembalikan Federico Chiesa. Liverpool dikabarkan enggan untuk melepasnya dengan mudah.
Prediksi Manchester United vs Burnley 8 Januari 2026, Era Baru Pasca Ruben Amorim MU Dijagokan?

Prediksi Manchester United vs Burnley 8 Januari 2026, Era Baru Pasca Ruben Amorim MU Dijagokan?

Era baru Manchester United dimulai pada tengah pekan ini. Tanpa Ruben Amorim, MU dijadwalkan bertanding melawan Burnley pada 8 Januari 2026. Begini prediksinya.
Setahun Lebih Menanti Keadilan, Kasus Peluru Nyasar yang Melukai Pelajar MTs Padang Pariaman Masuk Tahap Pemeriksaan Saksi

Setahun Lebih Menanti Keadilan, Kasus Peluru Nyasar yang Melukai Pelajar MTs Padang Pariaman Masuk Tahap Pemeriksaan Saksi

Setelah lebih dari satu tahun melalui proses panjang penyelidikan hingga penyidikan, kasus peluru nyasar yang melukai seorang pelajar MTs di Padang Pariaman akhirnya memasuki tahapan krusial di pengadilan.
Belum Juga Debut di Timnas Indonesia, John Herdman Sudah Resmi Kehilangan Dua Pemain Penting Ini

Belum Juga Debut di Timnas Indonesia, John Herdman Sudah Resmi Kehilangan Dua Pemain Penting Ini

Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, resmi kehilangan dua pemain pentingnya jelang laga debut. Ini karena hukuman yang diberikan oleh FIFA.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT