News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pebisnis Teknologi John McAfee Tewas di Penjara Spanyol

Dugaan sementara, McAfee menghindari ekstradisinya ke Amerika Serikat, sehingga nekat melakukan aksi yang menghilangkan nyawanya.
Kamis, 24 Juni 2021 - 15:17 WIB
John McAfee Tewas di Penjara Spanyol
Sumber :
  • reuters

Barcelona, Spanyol - Pengusaha bidang teknologi, John McAfee ditemukan tewas di ruang tahanannya di Kota Barcelona, Spanyol, pada Rabu malam (23/6) waktu setempat. Kematian mengenaskan yang dialami McAfee di penjara Sant Esteve Sesrovires terjadi hanya  beberapa saat setelah Pengadilan Tinggi Spanyol menyetujui proses ekstradisi pebisnis teknologi itu ke Amerika Serikat.

Kementerian Kehakiman Spanyol menjelaskan, John McAfee diduga meninggal karena bunuh diri. Saat kejadian, penjaga dan staf medis penjara Sant Esteve Sesrovires telah berusaha memberi pertolongan kepada McAfee, yang ketika itu sudah tak sadarkan diri.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dugaan sementara, McAfee menghindari ekstradisinya ke Amerika Serikat, sehingga nekat melakukan aksi yang menghilangkan nyawanya.

John McAfee adalah seorang pelopor dalam perangkat lunak antivirus yang dikenal publik karena video-videonya dan  perilakunya yang eksentrik, layaknya seorang artis ternama.

John McAfee dilahirkan di Inggris pada tahun 1945, dan dibesarkan di Salem, Virginia, Amerika Serikat. Dalam perjalanan karirnya, ia sukses membuat dan mendirikan perusahaan antivirus komputer yang terkenal dengan nama McAfee.

Semasa hidupnya John McAfee berprilaku layaknya bintang rock, yang menghilangkan kesan bahwa seorang ahli komputer adalah kutu buku, membosankan, dan terlihat tak menarik.

Dia menamatkan gelar sarjananya di jurusan matematika di Roanoke College pada 1967 dan setahun kemudian menjadi programmer di Nasa Institute untuk studi luar angkasa di Kota  New York, Amerika Serikat pada periode 1968-1970. Gelar S3-nya diraihnya pada 2008, di kampus yang sama yaitu Roanoke College. 

Karir John McAfee semakin cemerlang ketika dia bergabung ke Univac dan kemudian ke Xerox, sebagai arsitek sistem operasi, yang dilanjutkan ke sejumlah perusahaan teknologi besar lainnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada tahun 1987, John McAfee mendirikan McAfee Associates yang menjadi pionir bagi piranti lunak sebagai antivirus, pada zamannya.

McAfee  sempat didakwa atas tuduhan penghindaran pajak di Tennessee, Amerika Serikat serta didakwa dalam kasus penipuan cryptocurrency di New York, Amerika Serikat, sebelumnya akhirnya ditangkap di Spanyol dan ditahan di negara itu. (reu/imn/act)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT