News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Polisi Selidiki Dugaan Tabrak Lari oleh Bus Trans Jakarta di Ciputat yang Tewaskan Siswa SMK

Sat Lantas Polres Tangsel melusuri insiden kecelakaan atau dugaan tabrak lari oleh truk boks dan Bus Trans Jakarta yang tewaskan pemotor bernama Agam (18).
Minggu, 5 Februari 2023 - 00:28 WIB
Ilustrasi - tabrakan truk tonton dengan minibus
Sumber :
  • Istimewa

Banten, tvOnenews.com - Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) mengaku tengah menelusuri insiden dugaan tabrak lari oleh truk boks dan Bus Trans Jakarta yang menewaskan pemotor bernama Agam (18) selaku siswa SMK Negeri 4 Kota Tangsel di Jalan RE Martadinata, Ciputat, Rabu (1/2/2023).

Kanit Laka Lantas Polres Tangsel, Iptu Nanda Setya Pratama mengkonfirmasi adanya insiden kecelakaan yang menewaskan seorang siswa SMKN 4 Kota Tanssel itu. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Sementara perkara masih dalam penyelidikan," kata Nanda dalam keterangannya, Kota Tangsel, Banten, Sabtu (4/2/2023).

Nanda menuturkan korban dinyatakan meninggal dunia akibat terlibat insiden laka lantas tersebut. 

Menurutnya terdapat luka serius pada pemotor tersebut hingga nyawanya tak dapat tertolong saat dilarikan ke rumah sakit terdekat. 

"Akibat kecelakaan tersebut  pengendara Sepeda motor Honda Beat atas nama saudara A (Agam) mengalami luka memar di bagian perut, lecet pada tangan kanan dan dilarikan ke RS Sari Asih Ciputat dan dinyatakan meninggal dunia dalam penanganan RS Sari Asih Ciputat," katanya. 

Sebelumnya diberitakan, sebuah video viral pada sejumlah akun instagram memperlihatkan satu unit motor matic dengan kondisi hancur lebur serta pengendara terkapar usai terlibat kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas) di Jalan RE Martadinata, Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Banten. 

Akibat laka lantas tersebut pemotor bernama Agam (18) seorang siswa SMK Negeri 4 Kota Tangsel tewas seketika akibat sejumlah luka parah yang dialaminya saat insiden kecelakaan maut tersebut terjadi. 

Tak berbeda dengan kasus Mahasiswa UI Hasya Athallah yang tewas usai insiden laka lantas, sang keluarga korban Agam turut serta menyiarkan kabar tersebut ke sejumlah media massa untuk menemui titik terang peristiwa tersebut. 

RR selaku kakak korban mengungkap kronologis tewasnya sang adik saat terlibat laka lantas di kawasan Ciputat, Kota Tangsel itu. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menurutnya sang adik tewas usai terlibat kecelakaan dengan dua kendaraan yang diduga truk boks dan bus Trans Jakarta pada Rabu (1/2/2023) pagi. 

"Sekitar pukul 06.10 WIB terjadi kecelakaan di seberang Pizza Hut Jalan RE Martadinata. Kecelakaan ini diduga melibatkan 3 kendaraan yaitu motor Beat hitam (atas nama Saya kakaknya), Bus TransJakarta dan Truk Wing Box (ini menurut kepolisian)," ungkap RR dalam keterangannya kepada Tvonenews.com, Kota Tangsel, Banten, Sabtu (4/2/2023).

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT