News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

2,6 Juta Tumbler Stanley Ditarik dari Pasaran, Ada Apa Nih?

Sebanyak 2,6 juta produk Stanley Cup ditarik dari pasaran lantaran tutupnya bisa menyebabkan luka bakar oleh Komisi Keamanan Produk Konsumen Amerika Serikat
Sabtu, 14 Desember 2024 - 08:30 WIB
2,6 Juta Tumbler Stanley Ditarik dari Pasaran, Ada Apa Nih?
Sumber :
  • Dok. Situs Stanley Cup

Jakarta, tvOnenews.com - Sebuah kabar mengejutkan datang dari mancanegara, 2,6 juta produk tempat minum vakum asal Amerika Serikat yakni Stanley, ditarik dari pasaran karena tutupnya yang bisa menyebabkan luka bakar. 

Melansir dari Reuters, Komisi Keamanan Produk Konsumen Amerika Serikat (CPSC) menyebutkan bahwa tutup tempat minum Stanley yang berbahan polipropilen di model tersebut berpotensi menjadi longgar usai terkena panas dan tekanan dan berisiko serius berupa luka bakar. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tidak hanya itu, CPSC menyebut Stanley sudah menerima 90 laporan global terkait masalah tutup yang terlepas. Kemudian, 38 laporan diantaranya melibatkan luka bakar dengan 11 kasus yang membutuhkan penanganan serius. Bahkan di AS sendiri, terdapat 16 laporan termasuk 2 yang cedera serius. 

Maka dari itu, CPSC mendapat keluhan dari konsumen yang meminta Stanley berhenti menggunakan travel mug yang termasuk ke dalam penarikan ini serta memberikan tutup pengganti secara gratis. 

“Konsumen diminta segera berhenti menggunakan travel mug yang termasuk dalam penarikan ini dan menghubungi Stanley untuk mendapatkan tutup pengganti secara gratis, termasuk pengiriman," ujar pihak CPSC.

Kemudian, pihak Stanley mengklaim dan menjamin bahwa konsumen bisa mendapatkan tutup pengganti secara gratis dengan mengunjungi situs resmi mereka dan mencari tahu alur serta langkah-langkah penggantian. 

Penarikan produk ini juga berlaku untuk semua produk tempat minum baja karat seri Stanley Switchback dan Trigger Action yang dijual secara resmi di Amerika Serikat. 

Sementara itu, Pemasaran dari Fakultas Manajemen Universitas Buffalo yakni Charles Lindsey menyoroti betapa pentingnya keseimbangan desain, fungsi, serta keselamatan konsumen pada sebuah produk.

Lindsey merasa perusahaan Stanley sudah sukses memasarkan produknya dengan desain yang estetik dan pilihan warna yang menarik pelanggan sehingga menciptakan tren botol tersebut sebagai status gaya hidup modern. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Orang-orang melihat produk ini digunakan oleh figur yang mereka percayai, sehingga barang ini menjadi simbol status sosial dan penanda selera yang 'terdepan'," ujar Lindsey.

Maka dari itu, Lindsey menyebut insiden ini menjadi pengingat bahwa sebuah produk yang populer di media sosial, harus memiliki aspek keselamatan dan menjadi menjadi prioritas utama. (nsp)

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT