Pengolahan Ikan Bandeng di Desa Mbawi Jadi Produk Bernilai Ekonomis
UTS menjadi salah satu pelaksana dengan proyek pengolahan ikan bandeng menjadi abon, fresto bandeng dan nugget ikan bandeng.
Minggu, 12 November 2023 - 12:28 WIB
Sumber :
- Irwansyah
"Saya atas nama masyarakat desa mengucapkan terimakasih kepada UTS. Semoga kegiatan ini akan ada lagi di masa yang akan datang," kata kades. (irw/frd)
Load more