LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Darul Quran Mulia, pesantren yang melek teknologi. DQM juga rutin mendorong para santri mengikuti berbagai lomba di kancah nasional maupun internasional.
Sumber :
  • Istimewa

Darul Quran Mulia, Pesantren Kekinian yang Melek Teknologi

Darul Quran Mulia, pesantren yang melek teknologi. DQM juga rutin mendorong para santri mengikuti berbagai lomba di kancah nasional maupun internasional.

Senin, 16 Oktober 2023 - 12:59 WIB

tvOnenews.com - Teknologi ternyata dapat menjadi salah satu sarana bagi santri meraih prestasi, hal tersebut diungkap oleh Ketua Bidang Marketing Darul Quran Mulia (DQM) Ustadz Abdurrahman. 

“Menurut kami, teknologi bukan hambatan melainkan tantangan. Kami memberikan keleluasaan bagi anak-anak di DQM untuk mengeksplorasi teknologi sebaik-baiknya. Menariknya, ketika mereka diberikan akses teknologi, tingkatan hafalan Al Qur’an mereka meningkat 25%,” jelas Ustadz Abdurrahman.

Lembaga yang didirikan sejak tahun 2006 oleh KH. Abdul Hasib Hasan itu bahkan memberikan fasilitas Ipad sebagai media untuk belajar, khusus bagi santri di tingkat SMA. Sedangkan tingkat SD hingga SMP diberikan kesempatan mengeksplorasi kemampuannya di lab komputer yang telah disediakan.
 
“Jadi sudah paperless. Psikologis mereka jadi bahagia dan materi pembelajaran mudah mereka terima karena kebutuhan hiburannya terpenuhi,” ujar Ustadz Abdurrahman dalam keterangannya kepada media, Ahad (15/10/2023) di Politeknik Engineering Pertanian Indonesia.

Selain itu, DQM juga rutin mendorong para santri mengikuti berbagai lomba di kancah nasional maupun internasional.

Baca Juga :

“Alhamdulilah anak-anak kami pernah menjuarai MTQ Internasional Cabang 30 Juz di Yordania, Juara 1 IISC, International Championship 3, mendapat medali emas, perak dan perunggu Taekwondo, Juara 1 OSN Matematika tingkat Kab. Bogor, Juara OSN SMA Olimpiade Sains Tingkat Provinsi, dan lain sebagainya,” tambah Ustadz Abdurrahman.

Darul Quran Mulia, pesantren yang melek teknologi. DQM juga rutin mendorong para santri mengikuti berbagai lomba di kancah nasional maupun internasional.

Selain dukungan sarana dan prasarana bagi para santri, DQM juga memberikan benefit bagi para pengajar dan alumni

“Para pengajar yang diterima setelah proses seleksi HRD bisa berkesempatan mendapat beasiswa S2 hingga doktor. Tidak hanya itu, mereka juga mendapat uji peningkatan kapasitas, pembinaan spiritual dan fisik. Untuk para alumni, mereka bisa berkarya di badan usaha yang dimiliki DQM sehingga memiliki portofolio yang baik sesuai bidangnya,” katanya. 

Selanjutnya, Ustadz Abdurrahman juga menyampaikan, DQM yang saat ini baru ada di Kabupaten Bogor berencana melebarkan sayap ke beberapa kota seperti Bandung, Cirebon, Wilayah Bogor lainnya, Cianjur, dan Depok.  

Darul Quran Mulia saat ini juga bekerja sama dengan beberapa universitas di luar negeri seperti Basaksehir Islami Akademisi, Akademi Imam Malik, Agri Ibrahim Cecen Universitesi, dan International University of Africa. Selain itu, alumni DQM juga tersebar di berbagai Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia seperti ITB, IPB,UNJ, dan lain sebagainya. 

Beberapa sarana dan prasarana yang dimiliki DQM yaitu, tiga gedung masjid, gedung sekolah, asrama, Minimarket, Laundry, Smart Classroom, Digital Library, Lab. Komputer, Lab. IPA, Fitness Center, kolam renang, GOR, lapangan futsal, klinik, UKS, dan lain sebagainya. 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Berkaca Kisah Nikita Mirzani Laporkan Mantan Pacar Lolly ke Polisi, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat soal Mikir Dulu Kalau Mau Marah ....

Berkaca Kisah Nikita Mirzani Laporkan Mantan Pacar Lolly ke Polisi, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat soal Mikir Dulu Kalau Mau Marah ....

Vadel Bajideh merupakan mantan kekasih anaknya LM (16) atau dikenal sebagai Lolly. Dilaporkan Nikita Mirzani buntut dugaan tindak pidana perlindungan anak..
Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Maraknya langkah PSSI dalam melakukan kebijakan naturalisasi pemain untuk Timnas Indonesia menuai kritik dari Mantan Duta Besar RI untuk Polandia, Peter Gontha.
Lintasarta Borong Tiga Penghargaan GRC Award 2024

Lintasarta Borong Tiga Penghargaan GRC Award 2024

Lintasarta, perusahaan Information and Communication Technology (ICT) total solutions terkemuka di Indonesia berhasil meraih tiga penghargaan prestisius ini.
Resmi! Semen Padang FC Pecat Pelatih Hendri Susilo, Jadi Korban Kedua Kekejaman Klub Liga 1 2024/2025

Resmi! Semen Padang FC Pecat Pelatih Hendri Susilo, Jadi Korban Kedua Kekejaman Klub Liga 1 2024/2025

Semen Padang FC resmi memecat pelatihnya, Hendri Susilo setelah memimpin klub berjuluk Kabau Sirah itu hanya dalam empat pertandingan Liga 1 2024/2025.
Punya Masalah Utang dan Seret Rezeki Rutinkan Shalat Dhuha, Syekh Ali Jaber Ungkap Jumlah Rakaat Nabi Muhammad SAW Sebanyak...

Punya Masalah Utang dan Seret Rezeki Rutinkan Shalat Dhuha, Syekh Ali Jaber Ungkap Jumlah Rakaat Nabi Muhammad SAW Sebanyak...

Selain dari dhuha juga ada tahajud, sebab keduanya sama-sama memiliki keutamaan yang sangat dianjurkan, setelah ibadah shalat wajib. Simak penjelasan Syekh Ali.
Mengejutkan, Prabowo Bikin Jokowi Terharu saat Paripurna Terakhir di IKN, Luhut Ungkap Ada Pesan-pesan Maut Ini...

Mengejutkan, Prabowo Bikin Jokowi Terharu saat Paripurna Terakhir di IKN, Luhut Ungkap Ada Pesan-pesan Maut Ini...

Menhan RI sekaligus Presiden terpilih Prabowo Subianto membuat terharu Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat Sidang Paripurna terakhir yang dihelat berada di IKN.
Trending
Terduga Anak Pejabat Pelaku Kasus Bullying Siswa Binus School Simprug Ajukan Restorative Justice, Ayah Korban Pilih Tempuh Jalur Hukum

Terduga Anak Pejabat Pelaku Kasus Bullying Siswa Binus School Simprug Ajukan Restorative Justice, Ayah Korban Pilih Tempuh Jalur Hukum

Kasus dugaan bullying, penganiayaan, hingga pelecehan seksual terhadap seorang siswa Binus School Simprug, Jakarta Selatan berinsial RE masuk tahap penyidikan.
Resmi! Semen Padang FC Pecat Pelatih Hendri Susilo, Jadi Korban Kedua Kekejaman Klub Liga 1 2024/2025

Resmi! Semen Padang FC Pecat Pelatih Hendri Susilo, Jadi Korban Kedua Kekejaman Klub Liga 1 2024/2025

Semen Padang FC resmi memecat pelatihnya, Hendri Susilo setelah memimpin klub berjuluk Kabau Sirah itu hanya dalam empat pertandingan Liga 1 2024/2025.
Berkaca Kisah Nikita Mirzani Laporkan Mantan Pacar Lolly ke Polisi, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat soal Mikir Dulu Kalau Mau Marah ....

Berkaca Kisah Nikita Mirzani Laporkan Mantan Pacar Lolly ke Polisi, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat soal Mikir Dulu Kalau Mau Marah ....

Vadel Bajideh merupakan mantan kekasih anaknya LM (16) atau dikenal sebagai Lolly. Dilaporkan Nikita Mirzani buntut dugaan tindak pidana perlindungan anak..
Mengejutkan, Prabowo Bikin Jokowi Terharu saat Paripurna Terakhir di IKN, Luhut Ungkap Ada Pesan-pesan Maut Ini...

Mengejutkan, Prabowo Bikin Jokowi Terharu saat Paripurna Terakhir di IKN, Luhut Ungkap Ada Pesan-pesan Maut Ini...

Menhan RI sekaligus Presiden terpilih Prabowo Subianto membuat terharu Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat Sidang Paripurna terakhir yang dihelat berada di IKN.
Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Bikin Malu, Politikus Partai NasDem Ungkap Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Miliki Dua Paspor, Kemenkum HAM Turun Gunung Ungkap Hal Ini…

Maraknya langkah PSSI dalam melakukan kebijakan naturalisasi pemain untuk Timnas Indonesia menuai kritik dari Mantan Duta Besar RI untuk Polandia, Peter Gontha.
Punya Masalah Utang dan Seret Rezeki Rutinkan Shalat Dhuha, Syekh Ali Jaber Ungkap Jumlah Rakaat Nabi Muhammad SAW Sebanyak...

Punya Masalah Utang dan Seret Rezeki Rutinkan Shalat Dhuha, Syekh Ali Jaber Ungkap Jumlah Rakaat Nabi Muhammad SAW Sebanyak...

Selain dari dhuha juga ada tahajud, sebab keduanya sama-sama memiliki keutamaan yang sangat dianjurkan, setelah ibadah shalat wajib. Simak penjelasan Syekh Ali.
Lintasarta Borong Tiga Penghargaan GRC Award 2024

Lintasarta Borong Tiga Penghargaan GRC Award 2024

Lintasarta, perusahaan Information and Communication Technology (ICT) total solutions terkemuka di Indonesia berhasil meraih tiga penghargaan prestisius ini.
Selengkapnya