News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Soal Kesenjangan Pendidikan di Indonesia, Wakil Ketua MPR RI Bicara Cara Mengatasinya

Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat menyampaikan perlu ada terobosan dari pemerintah untuk mengatasi kesenjangan di dunia pendidikan. Dia menilai saat ini mas
Minggu, 2 Juli 2023 - 21:41 WIB
Soal Kesenjangan Pendidikan di Indonesia, Wakil Ketua MPR RI Bicara Cara Mengatasinya
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat menyampaikan perlu ada terobosan dari pemerintah untuk mengatasi kesenjangan di dunia pendidikan. Dia menilai saat ini masih ada kesenjangan terutama pada kualitas guru.

“Upaya pemerintah dalam membangun sektor pendidikan menghadapi banyak tantangan, salah satunya kesenjangan kualitas antarsekolah maupun kualitas guru. Langkah terobosan harus segera dilakukan untuk mengatasi kesenjangan tersebut,” ujar Lestari Moerdijat dalam siaran tertulisnya di Jakarta, Minggu (2/7/2023).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Hasil Riset Lembaga Pemeringkat World Top 20 Tahun 2022 menempatkan Indonesia pada urutan 67 dari 203 negara untuk negara-negara dengan kualitas pendidikan terbaik.

Indonesia masih tertinggal dari sesama negara di Asia Tenggara, seperti Singapura (peringkat 22), Brunei Darussalam (peringkat 47), dan Vietnam (peringkat 53).

Dari hasil penelitian itu, Lestari menilai harus ada terobosan yang masif demi mengejar ketertinggalan dan meningkatkan kualitas pendidikan di Tanah Air.

Dia menyampaikan, pemerintah dapat memanfaatkan kemajuan teknologi untuk pemerataan mutu pendidikan, termasuk kualitas guru dan infrastruktur.

Dalam kesempatan yang sama, Lestari mengingatkan upaya meningkatkan pemerataan infrastruktur pendidikan dan kompetensi guru perlu dilakukan konsisten.

Selain itu, dia jelaskan, konsisten menjadi kunci untuk mempercepat pemerataan pendidikan yang berkualitas di Tanah Air.

Banyaknya pekerjaan rumah itu, menurut Lestari, menuntut keseriusan dan kolaborasi antarinstansi yang kuat.

Oleh karena itu, dia katakan, seluruh pihak yang berkepentingan perlu memperkuat kerja sama sehingga masyarakat dapat segera menikmati pendidikan berkualitas secara merata di seluruh daerah di Indonesia.

Sementara, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Anwar Makarim pada November 2022 menyampaikan, sebanyak 70.579 sekolah formal telah menerima bantuan perangkat teknologi informasi komunikasi (TIK) pada 2020 hingga 2022.

“Sebanyak 1.038.953 perangkat TIK telah diberikan untuk mendukung program digitalisasi sekolah. Ini jarang terjadi, sebesar ini, kita mendistribusikan laptop, proyektor, dan lain-lain,” ucap Nadiem saat Rapat Kerja dengan Komisi X DPR di Jakarta pada (10/11/2022).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Penyaluran itu merupakan salah satu wujud pemerataan kualitas pendidikan terutama yang menyangkut infrastruktur.

Dalam kesempatan berbeda, Nadiem menjelaskan pemerintah telah menerapkan tiga terobosan untuk meningkatkan kualitas sistem pendidikan di Indonesia.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT