Foto Pelatih Ko Hee-jin dan Megawati Hangestri.
Sumber :
  • KOVO

Jujurnya Megawati Hangestri saat Ditanya Soal Masa Depan di Red Sparks, Seakan Pasrah Pada Keadaan, Akui Sebenarnya Ingin...

Sabtu, 14 Desember 2024 - 23:08 WIB

Bukan tanpa alasan, Mega menyebutkan jika musim ini mungkin akan menjadi yang terakhir untuknya bermain untuk Red Sparks.

Megawati Hangestri menyebut kalau di musim terakhirnya dengan Red Sparks, dia sangat ingin memberikan gelar juara untuk klub asal Daejeon itu.

"Ingin juara pastinya, ini aku udah terakhir juga kan aku sebenarnya gatau kontraknya akan diperpanjang atau tidak. Ya aku cuma pengen kaya gitu aja sih kasih yang terbaik," kata Megawati Hangestri.

Wawancara Megawati Hangestri di podcast Off the TV (sumber: tangkapan layar Youtube Off the TV)

Terlebih, pada musim keduanya di Red Sparks Megawati Hangestri kembali sebagai seorang juara.

Pasalnya, Megawati Hangestri kembali ke Red Sparks setelah berhasil membawa Jakarta BIN di Proliga 2024 lalu.

Maka tak heran jika di musim keduanya di Korea, Megatron ingin mempersembahkan gelar juara untuk klub asal Daejeon itu.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:23
01:32
02:02
18:04
03:28
08:10
Viral