Red Spark akan datang ke Indonesia.
Sumber :
  • KOVO

Sosok Ini Konfirmasi Jadwal Kepulangan Megawati Hangestri ke Indonesia, Fix Tinggalkan Red Sparks?

Rabu, 13 Maret 2024 - 21:16 WIB

Ditambah lagi dengan pernyataan Megawati Hangestri dalam sebuah wawancara beberapa waktu lalu yang membuka peluang untuk berkarier di negara lain. 

“Mungkin akan ada negara-negara lain yang bakal aku coba, karena aku ingin menambah pengalaman juga dan mengasah skill-ku. Di negara lain kan beda lagi cara latihannya dan aku bisa belajar dari itu,” kata Mega di YouTube ASEAN-Korea Centre

Situasi inilah yang membuat Federasi Bola Voli Korea Selatan (KOVO) mulai khawatir apabila Megawati Hangestri tidak bertahan di V-League untuk musim depan. 

Kehadiran Megawati Hangestri di V-League musim ini memang memberikan dampak besar dan membuat olahraga voli Korea semakin dikenal banyak orang dari mancanegara.

Mega jadi sorotan berbagai media ternama Korea sejak kedatangannya membela Red Sparks.

Kepopuleran Mega di Liga Voli Korea membuat SBS Sports melakukan liputan khusus selama satu jam terhadap pemain yang berposisi sebagai opposite hitter itu.

Dalam video fancam itu hanya fokus menyorot Megawati dan bagaimana persiapannya jelang pertandingan Red Sparks vs GS Caltex.

Media olahraga terbesar di Korea itu cukup sering memposting video tentang Megawati, seperti video terbaru saat Mega membawa Red Sparks meraih lima kemenangan beruntun.

Dalam video SBS Sports menampilkan foto Megawati di thumbnail-nya yang bertajuk 'Jung Kwan Jang bermimpi berbunga untuk pertama kalinya dalam 7 tahun'. (han/ind)

Baca artikel terkini dari tvOnenews.com selengkapnya di Google News, Klik di sini

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:45
07:17
09:23
06:24
03:16
02:16
Viral