

Sumber :
- Viva / instagram Yolla Yuliana
Yolla Yuliana Masuk 10 Pevoli Indonesia yang Daftar Draft Kuota Asia Liga Voli Korea, Jika terpilih, Yolla Berpotensi Jadi Kawan atau Lawan Megawati Hangestri?
Jumat, 7 Maret 2025 - 15:19 WIB
Hal ini menimbulkan spekulasi bahwa Red Sparks kemungkinan besar akan mempertahankan Megawati tanpa perlu melalui mekanisme draft.
Persaingan Ketat di V-League 2025/2026 dan Pemain Indonesia yang Mendaftar
Indonesia mengirimkan total 10 pemain dalam draft kuota Asia musim ini, terdiri dari 9 pemain di sektor putra dan hanya 1 pemain di sektor putri.
Salah satu nama yang menarik perhatian adalah Yolla Yuliana, middle blocker yang telah meraih berbagai penghargaan di kompetisi domestik.
Jika terpilih, Yolla berpotensi bermain bersama Megawati di Red Sparks atau bergabung dengan klub rival seperti Pink Spiders atau Korea Expressway Hi Pass.
Kehadirannya tentu akan semakin memperkuat eksistensi pemain Indonesia di Liga Voli Korea.