Ilustrasi Orang sedang Shalat di Sebuah Masjid di Konya, Turki.
Sumber :
  • tim tvOne/Putri Rani

Tujuh Ikhtiar Menolak Pageblug dan Wabah Penyakit

Kamis, 24 Maret 2022 - 17:03 WIB

tvOnenews.com - Pageblug adalah istilah yang muncul di Babad Tanah Jawi. Pageblug adalah kondisi dimana banyak orang sakit, udara tidak baik, dan hujan tidak turun. 

Saat itu, udara menjadi panas, dan seakan membuat Negeri Mataram seolah terbakar. Konon saat itu, setiap hari selalu ada orang yang meninggal.

Sementara, wabah penyakit dalam epidemiologi adalah peningkatan kejadian penyakit secara mendadak ketika jumlah kasus melebihi prediksi normal untuk suatu lokasi atau periode waktu tertentu.

Peningkatan kasus penyakit tersebut dapat terjadi pada sebuah populasi yang kecil ataupun pada ribuan orang di seluruh dunia. 

Dikutip dari buku Pendidikan Agama Islam Bagi Masyarakat Awam, Imam Durori, ada beberapa cara untuk menolak atau menghindari pageblug dan wabah penyakit. Berikut caranya:

1. Setidaknya satu kali  sehari mandi besar, yakni menyiram sekujur tubuh dengan air yang suci, baik dan bersih

2. Sering berwudhu dengan ar yang suci dan mengalir

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral