Jangan Langsung Guyur, Ini Urutan Mandi Junub Sesuai Sunnah yang Dibagikan Ustaz Abdul Somad.
Sumber :
  • kolase tim tvOnenews

Jangan Langsung Guyur, Ini Urutan Mandi Junub Sesuai Sunnah yang Dibagikan Ustaz Abdul Somad

Kamis, 14 November 2024 - 17:35 WIB

Artinya: Wahai orang-orang yang beriman, apabila kamu berdiri hendak melaksanakan salat, maka basuhlah wajahmu dan tanganmu sampai ke siku serta usaplah kepalamu dan (basuh) kedua kakimu sampai kedua mata kaki. Jika kamu dalam keadaan junub, mandilah. Jika kamu sakit,202) dalam perjalanan, kembali dari tempat buang air (kakus), atau menyentuh203) perempuan, lalu tidak memperoleh air, bertayamumlah dengan debu yang baik (suci); usaplah wajahmu dan tanganmu dengan (debu) itu. Allah tidak ingin menjadikan bagimu sedikit pun kesulitan, tetapi Dia hendak membersihkan kamu dan menyempurnakan nikmat-Nya bagimu agar kamu bersyukur.

Hadis dari Aisyah RA

Aisyah RA berkata, 

Rasulullah SAW apabila mandi junub, beliau memulai dengan mencuci kedua tangannya, kemudian berwudhu sebagaimana wudhu untuk shalat, kemudian memasukkan jari-jarinya ke dalam air lalu menyela pangkal-pangkal rambutnya. Setelah itu, beliau mengguyur kepalanya tiga kali kemudian mengguyur seluruh tubuhnya.” (HR. Bukhari dan Muslim)

Niat Mandi Junub

Ketika mandi junub, seorang Muslim haruslah membaca niat.

Adapun niat dalam mandi junub adalah sebagai berikut:

نَوَيْتُ الْغُسْلَ لِرَفْعِ اْلحَدَثِ اْلأَكْبَرِ مِنَ اْلِجنَابَةِ فَرْضًا لِلهِ تَعَالَى

Nawaitul-ghusla lirafil ḫadatsil-akbari minal-jinâbati fardlan lillâhi ta‘ala

Artinya:

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
41:46
01:00
01:15
01:05
01:47
03:34
Viral