Ustaz Abdul Somad (UAS) jelaskan hukum pindah tempat shalat Fardhu untuk ibadah sunnah.
Sumber :
  • Kolase tangkapan layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official & Freepik

Suka Pindah-pindah Tempat Habis Shalat Fardhu untuk Ibadah Sunnah, Ustaz Abdul Somad Sebut Setiap Tempat Sujud...

Rabu, 13 November 2024 - 22:30 WIB

Salah satu hadits riwayat mempertegas alasan tempat sujud harus berpindah untuk mengerjakan shalat sunnah, Rasulullah SAW bersabda:

أَيَعْجِزُ أَحَدُكُمْ أَنْ يَتَقَدَّمَ، أَوْ يَتَأَخَّرَ، أَوْ عَنْ يَمِينِهِ، أَوْ عَنْ شِمَالِهِ فِي الصَّلَاةِ، يَعْنِي فِي السُّبْحَةِ

Artinya: "Apakah kalian tidak mampu untuk maju atau mundur, atau geser ke kanan atau ke kiri ketika shalat." Maksud beliau adalah 'shalat sunnah'." (HR. Abu Dawud & Ibnu Majah)

(hap)

Berita Terkait :
1 2 3
4
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
41:46
01:00
01:15
01:05
01:47
03:34
Viral