Sumber :
- youtube
Bangun Tidur Belum Mandi Langsung Wudhu dan Shalat Tahajud, Memangnya Boleh? Kata Ustaz Adi Hidayat Hukumnya...
Jumat, 13 September 2024 - 12:52 WIB
tvOnenews.com - Apa hukumnya shalat tahajud dalam keadaan baru bangun tidur dan belum mandi?
Apakah ada keharusan untuk mandi jika ingin melakukan shalat tahajud?
Ketika bangun tidur di sepertiga malam rasanya sangat berat untuk mandi karena masih dingin suasananya, tapi ada keinginan untuk shalat tahajud.
Ragu-ragu ingin shalat tahajud tapi takut kedinginan jika mandi.
Atau punya kondisi kesehatan tertentu yang tidak memungkinkan untuk mandi di malam hari.
Lalu harus bagaimana?