Ciri-ciri Orang yang Dosanya Diampuni dan Doanya Dikabulkan.
Sumber :
  • freepik

Ustaz Adi Hidayat Bagikan Ciri-ciri Orang yang Dosanya Diampuni dan Doanya Dikabulkan

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 09:01 WIB

Sementara untuk waktu tahajud, Ustaz Adi Hidayat menyarankan bagi yang sebaiknya lakukan di akhir.

Mengapa bukan jam tiga pagi?

Ternyata hal itu karena saat itulah ada waktu yang bernama sahar.

Kapan waktu sahar itu?

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan, bahwa waktu itu mendekati subuh.

“Misal pukul 04.44 subuh, bangunlah dari setengah 4, atau jam 4,” sarannya.

“Dari jam 4 ke setengah lima waktu sahar, itu waktu bagus-bagusnya untuk istighfar dan berdoa,” sambungnya.

Oleh karenanya, jika ada satu hajat yang mendesak, maka Ustaz Adi Hidayat menyarankan bangun malam sekitar jam itu lalu istighfar.

Setelah istighfar lalu berdoa dengan penuh keyakinan.

Maka atas izin Allah doa itu akan dikabulkan.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:58
00:42
02:45
00:54
07:31
11:58
Viral