Pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri.
Sumber :
  • PSSI

Tanpa Mikir Panjang Indra Sjafri Sujud Syukur Timnas Indonesia U-19 Permalukan Thailand, Sang Pelatih Akui Ada Tujuan...

Selasa, 30 Juli 2024 - 11:22 WIB

Kala itu pelatih asal Sumatera Barat tersebut pernah membawa Timnas Indonesia U-19 di zaman Evan Dimas dan kawan-kawan meraih trofi Piala AFF U-19 2013.

Skuad asuhan Indra Sjafri berhasil menekuk Vietnam melalui adu penalti dengan skor 7-6 di Sidoarjo, Jawa Timur.

Ia pun pernah mengakui sujud syukur diterapkan olehnya kepada jajaran pelatih maupun para pemain sebagai bentuk reformasi budaya sepak bola.

Kebetulan fenomena selebrasi syukur dari Timnas Indonesia menjadi populer hingga didengar dunia.

Indra Sjafri selalu mengarahkan skuadnya ketika cetak gol tidak lepas dari sujud syukur.

Tak hanya itu, ia juga menerapkan budaya kepada para pemain agar selalu memberikan sikap sopan santun.

Misalnya sikap sopan santun tersebut meliputi cium tangan wasit sebagai reformasi budaya diterapkan dirinya.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral