Ilustrasi zikir sebelum doa dan setelah shalat fardhu.
Sumber :
  • Tim tvOnenews

Begini Urutan Zikir dan Doa Setelah Shalat Fardhu agar Dosa Langsung Hilang

Sabtu, 27 Juli 2024 - 18:51 WIB

Artinya: "Tidak ada Tuhan Selain Allah, tidak ada sekutu bagi-Nya, milik-Nya segala kekuasaan dan bagi-Nya segala pujian. Dia Mahakuasa atas segala sesuatu."

Lanjut dengan bacaan "Subhanallah walhamdulillah wala ilaha illallah wallahu akbar wa laa Hawla wala kuwwata illa Billah. Allahummaghfirli."

4. Istighfar (Astaghfirullahaladzim) sebanyak 33 kali

5. Subhanallah sebanyak 33 kali

6. Walhamdulillah sebanyak 33 kali

7. Alhamdulillah sebanyak 33 kali

8. Allahuakbar sebanyak 33 kali

9. Kembali membaca La ilaha illallah wahdahu la syarika lahu lahul mulku wa lahul hamdu yuhyi wa yumit, wa huwa ‘ala syai’in qadir.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral