Sifat Anak Berbakti yang Dicontohkan Nabi Yahya As, Surah Maryam Ayat 14.
Sumber :
  • istockphoto

Sifat Anak Berbakti yang Dicontohkan Nabi Yahya As, Surah Maryam Ayat 14

Selasa, 23 Juli 2024 - 18:56 WIB

Dan rendahkanlah dirimu terhadap orang-orang yang beriman yang mengikutimu. (asy-Syu’ara/26: 215)

Dan firman Allah:

وَلَوْ كُنْتَ فَظًّا غَلِيْظَ الْقَلْبِ لَانْفَضُّوْا مِنْ حَوْلِكَ ۖ

Sekiranya engkau bersikap keras dan berhati kasar, tentulah mereka menjauhkan diri dari sekitarmu. (Ali Imran/3: 159)

Sifat sombong ini sangat buruk, sehingga menyebabkan Iblis dikutuk karena ia berlaku sombong.

Ketika Allah SWT memerintahkannya, iblis tidak mau sujud untuk menghormati kepada Nabi Adam as.

Sifat yang terakhir di antara sifat Nabi Yahya yang terpuji adalah tidak pernah menentang perintah Allah.
 

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:37
03:27
15:26
14:16
02:25
03:14
Viral