Wajib Tahu! Begini Cara Jemaah Atasi Beser Saat Ibadah Haji, Kata Buya Yahya Dikatakan Tetap Sah Asal Lakukan Ini ....
Sumber :
  • dok.tangkapan layar youtube/istimewa

Wajib Tahu! Begini Cara Jemaah Atasi Beser Saat Ibadah Haji, Kata Buya Yahya Dikatakan Tetap Sah Asal Lakukan Ini

Jumat, 14 Juni 2024 - 17:04 WIB

Jakarta, tvOnenews.com-- Memiliki gangguan kesehatan, seperti selalu ingin buang air kecil atau beser memang cukup mengganggu. Terutama saat beribadah haji nanti.


Bagi para jemaah haji Indonesia, wajib tahu ternyata ada cara yang dibolehkan dalam Islam. Agar ibadah haji ataupun umrah tetap lancar meskipun beser.

 

Hal ini disampaikan oleh Buya Yahya, dalam.ceramahnya di YouTube Buya. Ia, sampaikan tetap bisa ibadah meski beser dengan cara menjaga kebersihan.


Jemaah yang alami beser, diwajibkan bersihkan diri terlebih dahulu sebelum berwudhu. Setelahnya, boleh pakai celana dalam dan lainnya yang bisa menjaga rembesan atau beser tidak keluar.

 

"Bagi siapa yang diuji oleh Allah mengeluarkan sesuatu secara terus-menerus, seperti air seni (beser) pada saat ibadah, kencing terus atau rembes.  Maka caranya, untuk salat hendaknya dia dibersihkan dulu baru wudhu," kata Buya dikutip Jumat (14/6/2024)

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral