Jangan Sembarangan Makmum Baca Al Fatihah Saat Shalat Berjamaah, Buya Yahya Tegaskan Kalau yang Benar Itu....
Sumber :
  • YouTube

Jangan Sembarangan Makmum Baca Al Fatihah Saat Shalat Berjamaah, Buya Yahya Tegaskan Kalau yang Benar Ternyata...

Kamis, 11 April 2024 - 06:09 WIB

"Jadi anda baca Al Fatihah sempurna didengar makmum, setelah itu anda memberikan waktu sejenak untuk makmum baca Al Fatihah," sambungnya. 

Dengan cara itu, imam bisa menyempurnakan bacaan Al Fatihah sekaligus memberi kesempatan kepada makmum untuk membaca Al Fatihah. 

"Kalau ternyata imam setelah Al Fatihah langsung baca surat, ya tetap sah, enggak ada masalah, tapi makmum tetap membaca," terang Buya Yahya. 

Dalam kasus demikian, makmum tidak perlu mendengarkan bacaan surat pendek imam karena makmum juga memiliki kewajiban untuk membaca surat Al Fatihah. 

"Kan disunnahkan bagi makmum membaca surat Al Fatihah setelah bacaan surat Al Fatihah nya imam," jelas Buya Yahya.

Sementara itu, jika memang makmum membaca Al Fatihah bersama imam maka yang demikian itu tetap sah, namun yang lebih dianjurkan adalah setelah imam selesai membacanya. 

"Kalaupun seorang makmum membaca Al Fatihah bareng dengan imam, juga sah, tapi yang bagus setelah imam," ujar Buya Yahya. 

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:15
02:14
01:41
02:25
04:41
01:52
Viral