Penolakan Bani Israil Saat Disuruh oleh Nabi Musa untuk Masuk ke Tanah Palestina, Tafsir Surat Al Maidah Ayat 22.
Sumber :
  • dok tim tvOnenews/Cahyo Djunaedi

Penolakan Bani Israil Saat Disuruh oleh Nabi Musa untuk Masuk ke Tanah Palestina, Tafsir Surat Al Maidah Ayat 22

Rabu, 6 Maret 2024 - 17:38 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Dalam surat Al Maidah ayat 22 dijelaskan mengenai penolakan umat Nabi Musa as, Bani Israil saat diperintahkan untuk memasuki tanah Palestina.

Berikut lafadz arti dan tafsir dari surat Al Maidah ayat 22.

قَالُوْا يٰمُوْسٰٓى اِنَّ فِيْهَا قَوْمًا جَبَّارِيْنَۖ وَاِنَّا لَنْ نَّدْخُلَهَا حَتّٰى يَخْرُجُوْا مِنْهَاۚ فَاِنْ يَّخْرُجُوْا مِنْهَا فَاِنَّا دٰخِلُوْنَ

yā mūsā inna fīhā qauman jabbārīn(a), wa innā lan nadkhulahā ḥattā yakhrujū minhā, fa iy yakhrujū minhā fa innā dākhilūn(a).

Artinya: Mereka berkata, “Wahai Musa, sesungguhnya di dalamnya (negeri itu) ada orang-orang yang sangat kuat dan kejam. Kami tidak akan memasukinya sebelum mereka keluar. Jika mereka keluar dari sana, kami pasti akan masuk.”

Tafsir Ringkas Kemenag

Mereka tidak serta merta menuruti perintah Nabi Musa yang menyuruh agar mereka memasuki tanah Palestina. 

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral