Syekh Ali Jaber, hukum mengucapkan selamat natal.
Sumber :
  • YouTube

Syekh Ali Jaber Pernah Tegaskan Soal Mengucapkan Selamat Natal, Boleh atau Tidak? Ternyata Itu Hukumnya...

Minggu, 24 Desember 2023 - 07:29 WIB

Walau bersikap baik dengan orang yang beda keyakinan, Rasulullah tetap tidak mengikuti perayaan mereka.

"Rasulullah hidup di tengah masyarakat yang di kufaar Quraisy di Mekkah, hidup di Madinah dengan tetangga orang Yahudi, tapi Rasulullah SAW tidak pernah mengikuti perayaan mereka," ungkap Syekh Ali Jaber.

"Rasulullah tidak pernah mengucapkan selamat hari-hari raya mereka tapi Rasulullah tetap tetangga mereka, Rasulullah silaturakhim kepada mereka," lanjutnya.

Menurut Syekh Ali Jaber, yang diajarkan oleh Rasulullah adalah bagaimana umat Islam bersikap baik kepada sesama manusia tanpa memandang latar belakang keyakinan mereka.

"Rasulullah tetap baik dan bersahabat dengan mereka, bahkan berbisnis dengan mereka," ujar Syekh Ali Jaber.

Namun dalam hal prinsip akidah, Syekh Ali Jaber secara tegas menyebutkan bahwa itu bukanlah hal yang bisa ditawar-tawar.

"Harus kita berprinsip sebagai orang Muslim, hal yang terkait dengan akidah, mohon maaf tidak ada tawar menawar walaupun orang tua sendiri, di luar itu saya baik, sahabat, memberikan yang baik untuk semua orang," ujar Syekh Ali Jaber.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:23
04:46
05:39
03:03
03:29
02:11
Viral