Prof. KH. Yahya Zainul Ma'arif atau Buya Yahya Jelaskan Hukum Belajar Agama dari Google.
Sumber :
  • Tangkapan Layar/YouTube Al-Bahjah TV

Belajar Agama dari Google Boleh Tidak Sih? Kata Buya Yahya….

Rabu, 30 Agustus 2023 - 09:09 WIB

Kemudian Buya Yahya mengingatkan bahwa belajar agama bukan seperti berdagang.


Ilustrasi Seorang Muslim sedang Membaca (freepik/rawpixel.com)

“Kalau orang berdagang spekulasi, kalau bangkrut paling habis dunianya,” kata Buya Yahya. 

“Tapi kalau urusan agama sesat. Maka jangan Anda membaca sebuah buku di toko buku kecuali rekomendasi dari Ustaz,” lanjut Buya Yahya.

Kemudian kata Buya Yahya, hal tersebut juga berlaku dalam dunia daring atau internet

“Cuman dikeluarkan (dari Google) Ustaz siapa kan nggak tahu. Kadang akidah sesat, makanya waspada,” ujar Buya Yahya tegas.

Menurut Buya Yahya, yang tidak pernah kenal dunia internet malah mungkin akan aman-aman saja. 

“Yang paling bahaya kenal dunia internet, akhirnya apa kalau punya masalah gengsi tanya sama guru kampungnya,” ungkap Buya Yahya.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:43
04:41
05:26
03:59
01:39
01:02
Viral