- tim tvOnenews
Musik dalam Islam Boleh atau Tidak? Faank Vokalis Band Wali Tanya Langsung ke Habib Umar bin Hafidz Tak Disangka Jawaban Habib Begini, Katanya...
Selain itu, Habib Umar bin Hafidz juga mengungkapkab bahwa apabila kita dalam posisi itu, keberadaan kita di tengah mereka bisa menjadi dakwah untuk menjadi lebih baik, maka Alhamdulillah.
Akan tetapi jikalau tidak bisa, dan terbawa menjadi insan yang lebih buruk maka sebaiknya kita menghindari situasi demikian.
Adapun untuk bertaubat dan kembali kepada Allah SWT, maka jangan pernah berhenti atau menjadi malas untuk bertaubat kepada Allah.
Sebanyak apapun dosa dan kesalahan kita, dan sesering apapun kita kembali kepada kemaksiatan.
Menurut Habib Umar bin Hafidz, sebab setan itu selalu punya misi untuk menjebloskan seseorang dalam kemaksiatan.
"Setan adalah musuhnya Allah SWT dan Allah membuka pintu taubat seluas-luasnya untuk menggagalkan upaya setan," terang Habib Umar bin Hafidz.