- Tangkapan Layar/Youtube Khalid Basalamah Official
Saat Shalat Berasa Buang Angin hingga Lupa Rakaat? Ustaz Khalid Basalamah Bagian Doa dan Cara Mengatasinya
“Jika datang kepadamu ucapkanlah Audzubillahiminasyaitonirojim lalu meniup ke sebelah kiri tiga kali dengan sedikit terlalu banyak tadi,”
“Dan kata Usman pada saat Aku mengamalkan itu tidak ada lagi was-was itu yang datang,”
Itulah isi hadits yang menjelaskan rasa was-was saat shalat dan cara mengatasinya.
Ilustrasi Orang yang sedang Berdoa (ist)
Manfaat Membaca Lafadz Taawudz
Membaca lafadz taawudz atau Audzubillahiminasyaitonirojim dapat memberikan beberapa manfaat.
Berikut beberapa manfaay membaca lafadz taawudz atau Audzubillahiminasyaitonirojim.
Terlindung dari Kejahatan
Ketika setan menggoda, pastinya kita harus segera berlindung kepada Allah SWT.
Hal ini sebagaimana tercantum dalam Surah Al A’raf ayat 200 berikut ini.
وَاِمَّا يَنْزَغَنَّكَ مِنَ الشَّيْطٰنِ نَزْغٌ فَاسْتَعِذْ بِاللّٰهِ ۗاِنَّهٗ سَمِيْعٌ عَلِيْمٌ
Artinya:
“Dan jika setan datang menggodamu, maka berlindunglah kepada Allah. Sungguh, Dia Maha Mendengar, Maha Mengetahui.”